75 Tahun MotoGP di Sirkuit Silverstone Semua Pembalap Pakai Livery Bersejarah
Jumat, 2 Agustus 2024 | 20:06 WIB
Sementara Honda Repsol terinspirasi dari NS500 yang merupakan tunggangan Freddie Spencer yang menjadi juara dunia 500cc pada 1983, saat itu dia mengalahkan Kenny Roberts Sr dengan selisih hanya dua poin.
Aprilia Racing menyematkan livery dari Aprilia RSV 250 yang ditunggangi Max Biaggi yang berhasil meraih tiga grlar juara dunia GP250 pada 1994-1996.
Berbeda dengan tim satelit Aprilia, yaitu Trackouse Racing yang mengadopsi dari legenda Amerika, yaitu Kevin Schwantz, Kenny Roberts, wayne Rainey, hingga Freddie Spencer.
Red Bull KTM Factory juga melakukan hal serupa dengan mengubah warna oranye hitam, menjadi dominasi putih. Pun dengan LCR Honda Castrol, serta LCR Honda Idemitsu yang memiliki seragam berbeda.
Berita Terkait
Sirkuit
20 November 2024
Hasil Tes MotoGP 2025 di Catalunya, Marc Marquez Kalah Cepat dari Adiknya
Sirkuit
19 November 2024
Rahasia Marc Marquez Bisa Lengserkan Enea Bastianini
Sirkuit
18 November 2024
Bukan dari Pabrikan Jorge Martin Pecahkan Rekor Valentino Rossi jadi Juara Dunia MotoGP
Sirkuit
17 November 2024
Jorge Martin Kalahkan Bagnaia dalam Pertarungan Juara Dunia MotoGP 2024
Sirkuit
16 November 2024
Buat Marc Marquez Gak Penting, Enea Bastianini Tetap Ngotot Juara 3 di Musim Ini
Motonews
16 November 2024
Gara-gara Jualan Oli Palsu 3 Bengkel Motor di Jawa Tengah Digeledah
Sirkuit
14 November 2024
Francesco Bagnaia Siap Kubur Mimpi Jorge Martin jadi Juara Dunia Jika Hal Ini Terjadi
Sirkuit
13 November 2024
Pembalap yang Bikin Motor Ducati Kencang Siap Menggantikan Andrea Iannone di MotoGP Catalunya
Motonews
13 November 2024
New Yamaha R125 Dijual Tahun Depan, Mesinnya Lebih Kecil dari Yamaha R15 di RI
Sirkuit
9 November 2024
Pakai Motor Yamaha yang Lebih Kencang Aldi Satya Mahendara Terjun di WorldSSP600
Terpopuler
Sirkuit
20 November 2024
Hasil Tes MotoGP 2025 di Catalunya, Marc Marquez Kalah Cepat dari Adiknya
Sirkuit
19 November 2024
Rahasia Marc Marquez Bisa Lengserkan Enea Bastianini
Sirkuit
18 November 2024
Bukan dari Pabrikan Jorge Martin Pecahkan Rekor Valentino Rossi jadi Juara Dunia MotoGP
Sirkuit
17 November 2024
Jorge Martin Kalahkan Bagnaia dalam Pertarungan Juara Dunia MotoGP 2024
Sirkuit
16 November 2024