Harga Motor Nasional Gesits Berubah Lagi Januari 2020, Ini Alasannya
Sekadar informasi, skuter listrik buatan lokal itu dibekali baterai Lithium berdaya 72 Volt, dengan tenaga maksimal 6,5 daya kuda di 3.600 rpm dan torsi 30 Newton meter di 2.125 rpm. Untuk jarak tempuhnya 50 kilometer per baterai dengan kecepatan maksimal 70 km/jam.
Sementara menurut Procurement Manager Gesits M Natsir menyebut, motor ramah ilingkungan itu akan mulai dikirim ke konsumen 1.000 unit di Desember 2019 sebagai tahap awal. Pengiriman itu untuk konsumen yang memesan saat peluncuran perdananya di April.
“Kalau tidak salah 5.000 unit, itu gabungan ritel dan fleet. Makanya ada beberapa order yang masuk November mau tidak mau kami kasih Januari. Yang pengiriman Desember untuk (memesan) sejak IIMS, secara online,” ujar Natsir baru-baru ini.
“Ini masalah timing saja, logistik, distribusi, kita pengaturan lagi. Kalau itu tidak ada masalah, dari pihak WIMA (WIKA Industri Manufaktur). Partner manufacture kami adalah WIMA. Ini masalah distribusi saja, kemudian kami ingin capture lagi data-data di masyarakat, yakin enggak,” tukasnya. (re2)

Gesits Siapkan Motor Listrik Baru Harga Rp27 Jutaan, Mirip Beat Street dan X-Ride

Gesits Sedang Siapkan Motor Listrik Bongsor, Mirip Honda PCX

Pameran IIMS Motobike di Jakarta Kembali Digelar, Catat Tanggalnya

Gesits Genjot Produksi Motor Listrik hingga 75 Ribu Unit di 2021

Motor Listrik Gesits Bisa Dicicil Rp600 ribuan, Segini DP-nya

Gesits dan Honda PCX Listrik Bakal Jadi Armada Baru Grab di Indonesia

Sekarang Beli BBM Pertamina Bisa Langsung Diantar ke Rumah

Di IIMS Motobike Ada Helm Khusus Hijabers, Apa Perbedaanya?

Hari Terakhir IIMS Motobike 2019 Obral Promo dan Diskon, Ada Apa Saja?

Motor Listrik Buatan Semarang Menunggu Janji Pemerintah Uji Tipe

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Pertama di Dunia Yamaha Aerox Baru Meluncur di RI, Pakai Teknologi NMAX Turbo

Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
