Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Anies Bebaskan BBN, Rifat Sungkar: Mobil Listrik Dikandangin di DKI

Mitsubishi i-MiEV dan Outlander PHEV
Sumber :

Maka yang menjadi sumber penggerak rodanya adalah motor listrik. SUV berlogo Tiga Berlian tesebut memiliki dua motor listrik yang terpasang di roda depan dan belakang. Untuk bagian depan tenaga yang dihasilkan 80,8 dk di 5.500-6.000 rpm dan torsinya 137 Nm dari nol sampai 4.000 rpm.

Sedangkan tenaga yang disalurkan melalui motor listrik di roda belakangnnya 93,6 dk di putaran 3.500-4.000 rpm dan torsinya 195 Nm dari putaran bawah hingga 3.000 rpm. Digabungkan tenaga maksimal SUV listrik tersebut 177,2 dk dan torsi puncaknya 332 Nm.

 

Berita Terkait
hitlog-analytic