Bos Toyota Indonesia Terang-terangan Siap Bikin Mobil Hybrid Sejuta Umat
Langkah Toyota membuat mobil Hybrid yang dianggap terjangkau dari Kijang Innova Zenix Hybrid, karena menurut Nandi popularitasnya diketahui masyarakat luas, kemudian Yaris Cross Hybrid di segmen B SUV.
“Nanti akan ke model-model sejuta umat, itulah yang kita lakukan,” tuturnya.
Bos pabrikan Toyota di Indonesia itu memang tidak menjelaskan secara gamblang mobil hybrid untuk kelas menengah ke bawah yang dimaksud. Meski ada dugaan kuat produk ramah lingkungan itu All New Veloz.
“Kijang Innova juga termasuk (sejuta umat), kita tunggu saja,” sambungnya.
Toyota Veloz diduga kuat sebagai kandidat produk yang akan dikonversi menjadi hybrid, karena mobil Low MPV tersebut diproduksi oleh TMMIN, berbeda dengan Avanza yang masih dibuat oleh PT Astra Daihatsu Motor.
Menyematkan teknologi ramah lingkungan itu bisa dilakukan dengan mudah, karena platform Yaris Cross Hybrid serupa dengan Veloz, yaitu DNGA atau Daihatsu New Global Architecture yang juga digunakan Avanza-Xenia.
Sebelumnya sinyal kemunculan mobil hybrid sejuta umat itu disampaikan Wakil Presiden PT TMMIN, Bob Azam. Dia berharap tahun depan bisa masuk ke segmen yang memang banyak dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia.

Bocoran Mobil Baru Toyota di 2025 Ada Hybrid, EV dan Gazoo Racing

Toyota, Honda, dan Hyundai Buka Suara Soal Insentif Mobil Hybrid

Liburan Pakai Kijang Innova Zenix Hybrid Kasta Tertinggi, Senyaman Apa?

Test Drive All New Hyundai Santa Fe Hybrid, Siap Disegani Orang di Jalan

Ribuan Orang RI Menunggu All New Santa Fe Sampai ke Rumah

Kencan Singkat Pakai Hyundai Tucson Hybrid Baru, Torsinya Boleh Juga

Periklindo Tolak Insentif Mobil Hybrid dan Wacana LCGC Hybrid, Ini Alasannya

Tahun Depan BYD Jualan Mobil Hybrid di Indonesia

Punya Alphard Sudah Biasa, Lexus LM 500h Baru Cocok Buat Konglomerat

Mobil Hybrid Wuling Diganjar Garansi Seumur Hidup di GJAW 2024

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
