Tak Ada Hubungan Politik, Esemka Minta Setop Dikaitkan dengan Jokowi
Walau begitu, dia tak menampik bila Jokowi adalah sosok yang membesarkan nama Esemka. Tapi Eddy meminta untuk berhenti mengkaitkan Esemka dengan Jokowi, yang dinilainya hanya pencentus saja.
"Beliau (Jokowi) itu dulu pencetus saja, tidak masuk di ranah ini. Jadi saya minta teman-teman media, setop lah menghubung-hubungkan beliau dengan Esemka. Beliau hanya pernah mencetus kota vokasi Solo dalam wujud otomotif, setelah itu beliau punya posisi lebih tinggi, beliau mencari bagaimana swasta bisa melanjutkan untuk industri ini," paparnya.
Pada ajang IIMS 2023 ini, Esemka hadirkan mobil Bima 1.3 dan mobil listrik Bima EV. Bima 1.3 merupakan kendaraan komersial berjenis pikap. Sementara Bima EV wujudnya berupa Minivan dan cargo van bertenaga listrik murni.
Untuk harganya pikap Bima 1.3 dibanderol Rp137 juta dan Rp150 juta versi EPS, sedangkan Esemka Bima EV Cargo Van harganya Rp 530 juta dan versi Passenger Van Rp 540 juta.

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK

Bocoran Mobil Baru Toyota di 2025 Ada Hybrid, EV dan Gazoo Racing

Gebrakan Neta di Tahun Depan demi Mendongkrak Penjualan di Indonesia

Lebih Mahal Rp18 Jutaan Ini Ubahan Hyundai Kona Electric N Line

Biar Tak Bingung, Ini Cara Hitung Opsen Pajak Kendaran yang Berlaku di 2025

Komunitas Toyota Corolla Altis Rayakan Ulang Tahun ke-13

Bakal Kena PPN 12 Persen, Ini Motor dan Mobil yang Masuk Kategori Mewah

Beli Mobil Listrik Wuling Menjelang Akhir Tahun Gak ada Ruginya, Kok Bisa?

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
