Duh, Malaysia Sudah Kembangkan Mobil Listrik di Bawah Rp175 Jutaan
100kpj – Malaysia terus mengembangkan sebuah proyek mobil listrik yang murah. Mobil yang diberi nama MyKar ini dibangun oleh perusahaan start-up Malaysia EV Innovations.
Mereka juga menjalin nota kesepahaman dengan Malaysia Automotive Robotics and IoT Institute (MARii) terkait proses homologasi agar proyek ini siap untuk diproduksi. Walau sebenarnya mobil ini sudah dikembangkan cukup lama.
Baca Juga: Belajar dari Bom Makassar, Pentingnya Blokir STNK Setelah Jual Motor
Seperti dilansir dari Paultan, Kamis 1 April 2021, bila Tanda tangan kerjasama ini dilakukan di Sirkuit Internasional Sepang, sekaligus melihat prototipe MyKar. Walaupun, pernah ditampilkan pertama kali pada 2019, dan terakhir dilihat pada September tahun lalu.
Dari penampilan tak banyak berubah, mobil sekilas mirip Honda Jazz karena pintu dan suspensi diambil dari mobil Jepang itu. MyKar menonjol dengan strip lampu LED tambahan dan lencana MyKar.

Mobil Pikap Listrik Buatan Saudara Wuling Siap Dijual Awal Tahun Depan

Segini Konsumsi Listrik Neta X, Mobil SUV Ramah Lingkungan yang Canggih

Komunitas Mitsubishi Canter Sebut Pengusaha Bisa Makin Kaya Pakai Truk Listrik

Truk Listrik Mitsubishi eCanter Siap Berkeliaran di Jalan Buat Angkut Logistik

Mitsubishi Fuso eCanter Akhirnya Dijual di Indonesia

Bajaj Freedom 125 Motor Pertama di Dunia yang Pakai Bensin dan Gas

Manjakan Pengguna Mobil Listrik, Ultra Fast Charging Toyota Hadir di Parkiran Mall

Barcode Gokart Jadi Modal Awal Menjadi Pembalap Mobil

Populix Ungkap Pertumbuhan Kendaraan Listrik di Indonesia Bisa Terhambat karena Hal Ini

Bukti Nyata 3 Mobil Listrik Wuling Buatan Cikarang Diakui Negara

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
