Tanpa Subsidi, Begini Siasat Jitu CARRO Dorong Penjualan Mobil Bekas
“Tapi, kita memberi layanan tambahan, misalnya dengan test drive kendaraan di rumah. Kita kirimkan unitnya dan mereka bisa coba. Kami sediakan full online experience. Hal seperti itu yang membuat kami tetap bisa menggaet konsumen di masa pandemi,” kata dia.
Diketahui, beberapa waktu lalu, CARRO baru saja membangun automall pertama yang berlokasi di Harapan Indah, Kota Bekasi, Jawa Barat. Berikutnya, mereka berniat membangun 10 automall lagi hingga 2022 mendatang.
CARRO sendiri menerapkan konsep 5S dalam pelayanannya kepada konsumen, yakni safety, savings, standardization, super quality, dan style. Setiap mobil yang dijual di CARRO juga harus memenuhi syarat yang ketat. Bahkan, diwajibkan melewati 150 titik inspeksi. Hal tersebut bertujuan supaya konsumen merasa puas.

Beli Mobil Bekas Kredit di Pameran Ini Banyak Untungnya

Jaminan Mobil Bekas di Caroline.id Berbuah Manis, Ini Buktinya

ACC Gelar Bursa Otomotif dengan Banyak Program Menarik, Ada Mobil Bekas Juga

Menyala Abangku! Gegara Ribut Komisi Pedagang Mobil Bakar Lamborghini

Berusia 10 Tahun, Neta Sudah Jual 380 Ribu Mobil Listrik di Dunia

Sekarang Beli Mobil Bekas Online Gak Perlu Khawatir, Kok Bisa?

Tukar Tambah Mobil Baru di IIMS 2024 Banyak Untungnya, Cuma Satu Jam?

Tempat Khusus Beli Mobil Bekas Honda Semakin Banyak, Apa Istimewanya?

Jangan Buru-buru Beli Mobil Bekas Buat Liburan Tahun Baru, Wajib Tahu 5 Hal Ini

Selain Avanza, Ini 5 Mobil Bekas yang Paling Banyak Dicari Sepanjang 2023

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
