4. Uji Reaksi Rem Menghindar
Peserta diharuskan melaju lurus, lalu ketika melewati batas yang sudah ditentukan mengarahkan motor ke sisi kiri atau kanan seolah sedang menghindari bahaya yang ada di depan.
Ujian akan gagal apabila kecepatan kurang dari 30 km per jam, menyentuh patok, salah jalur ketika menghindar, atau kaki turun ke tanah.
5. Uji Berbalik Arah
Ujian terakhir yakni mengharuskan peserta untuk memutar arah 180 derajat, tanpa menyentuh patok, menjatuhkan patok atau keluar jalur.