"Upaya integrasi jaringan yang kami lakukan sejak 2018 berjalan sesuai rencana. Dan memberikan dampak positif bagi efektifitas dan efisiensi waktu, biaya. Serta sejumlah aktivitas operasional lain dalam mendistribusikan produk kami ke pasar. Kedepan kami berharap dapat terus memperluas area. Juga, memperkuat jaringan pemasaran produk kami. Sehingga memberikan dampak pada pertumbuhan pangsa pasar dan pencapaian perusahaan,” terang Patrick Adhiatmadja, Head of Indonesia Lubricants ExxonMobil Market Indonesia.
Patrick juga berjanji berjanji akan terus memperluas area, dan memperkuat jaringan pemasaran produk. Targetnya ExxonMobil akan menjadi Top 3 di bisnis pelumas di Indonesia.
Baca juga: Jurus Sakti Federal Oil di Masa Pandemi