100KPJ

Tidur di Mobil dengan AC Menyala Bisa Sebabkan Kematian?

Share :

Ia menambahkan, meskipun hal itu dilakukan dengan kondisi kaca dibuka sedikit, bukan tidak mungkin kadar CO tetap meningkat—meski tak banyak—dan menurunkan kadar oksigen dalam darah yang menyebabkan tubuh kehilangan cairan.

“Beda jika dalam kondisi sadar. Sebab, bila temperatur berubah atau napas kurang nyaman, bisa melakukan tindakan seperti membuka kaca jendela,” tambahnya.

Terakhir, saran Shershad, apabila pengemudi sudah tak mampu menahan kantuknya, dipersilakan tidur di dalam kabin. Asalkan dengan satu syarat, mesin dan AC mobil harus dimatikan.

“Buka sedikit jendela, lalu pastikan juga kondisi di luar mobil aman,” kata dia.

Share :
Berita Terkait