Efek Buruk Mobil Berlebihan Muatan Saat Liburan Bisa Kuras Isi Kantong
100kpj – Masyarakat memanfaatkan waktu berlibur yang cukup panjang. Dimulai dari Kamis 20 Agustus yang bertepatan dengan Tahun Baru Islam, berlanjut Jumat 21 Agustus sebagi hari cuti bersama, hingga berakhir di Minggu.
Dengan waktu 4 hari tersebut, tentunya tempat wisata hingga penginapan yang tersebar di berbagai daerah diburu para pelancong. Untuk menuju lokasi yang dituju, sebagian dari mereka menggunakan kendaraan pribadi.
Maka tidak heran jika sejumlah ruas jalan menuju tempat wisata terjadi penumpukkan mobil pribadi, diantaranya seperti Puncak, Bogor atau kawasan Pantai Anyer, Banten.
Namun karena dirasa waktu berlibur mereka cukup lama, barang yang dibawa kerap berlebihan. Bahkan penumpang di kabin rela berimpitan karena banyak bawaan yang mereka bawa. Padahal cara tersebut tidak diperbolehkan.
Pendiri Jakarta Defensive Driving Consulting (JDDC), Jusri Pulubuhu mengatakan, jika bobot mobil berlebihan atau tidak sesuai dari rekomendasi pabrik, banyak kerugiannya, mulai dari faktor ekonomis sampai sisi keamanan.
“Dari sisi ekonomis beban kerja mesin semakin berat, bahan bakar lebih boros. Keamanan otomatis gaya gravitasi tidak sesuai akhirnya jarak pengereman lebih panjang, over steer, dan body roll mengerucut pada peluang kecelakaan,” ujarnya kepada 100KPJ.

Punya Formula Muktahir Oli Mobil Ini Bisa Digunakan Liburan Perjalanan Jauh

Liburan Pakai Kijang Innova Zenix Hybrid Kasta Tertinggi, Senyaman Apa?

Gak Mau Hal Ini Terjadi Pengendara Mobil Wajib Tahu Kondisi Ban di Musim Hujan

Baru Beli Mobil Listrik Wajib Tahu Ini Sebelum Turun ke Jalan

Jangan Salah Pilih Kaca Film Mobil saat Musim Panas, Begini Dampaknya

Sebelum Beli Mobil Listrik Wajib Tahu 5 Tips Ini Biar Gak 'Nyesel'

7 Hal Penting yang Perlu Dilakukan Pemilik Mobil Setelah Mudik Lebaran

7 Hal Penting yang Wajib Diketahui Sebelum Mudik Pakai Mobil Pribadi

Tips Mudik Lebaran Aman Menggunakan Mobil ala DFSK

Cuci Mobil Tanpa Tenaga Manusia Cuma Butuh Waktu 4 Menit

Tips Pilih Oli Mesin Motor yang Asli Biar Gak Ketipu Pedagang Nakal

Gak Mau Hal Ini Terjadi Pengendara Mobil Wajib Tahu Kondisi Ban di Musim Hujan

Pengguna Mobil dan Motor Wajib Tahu Ini Sebelum Ganti Oli Mesin

Baru Beli Mobil Listrik Wajib Tahu Ini Sebelum Turun ke Jalan
