Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Belum Banyak Yang Tahu, Kaca Mobil Bolong dan Retak Bisa Ditambal

Ilustrasi kaca mobil retak
Sumber :

"Waktu pengerjaannya Cuma tiga jam, dan biayanya mulai dari Rp350 ribu sampai Rp500 ribuan tergantung diameter retak atau bolongnya,” ujarnya kepada 100KPJ di Jakarta.

Alat yang digunakan menyuntik kaca mobil

Lebih lanjut Jana menjelaskan, soal ukuran biaya perbaikan. Misalnya jika kaca retak sebesar 2 mili meter ongksonya hanya sekitar Rp350 ribu. Namun jika kerusakannya sduah terlalu parah, metode penyuntikan tersebut tidak bisa dilakukan.

“Kenapa disebut suntik kaca, soalnya dalam proses pengerjaan juga dilakukan pengeboran kecil pada titik retak, dan setelah itu menggunakan cairan kimia yang dapat mengeras seperti kaca,” tuturnya.

Menurutnya jarang pemilik mobil yang tahu cara tersebut, lebih banyak konsumennya pedagang mobil bekas. Karena mereka mengakali biaya yang dikeluarkan untuk membuat tampilan mobil dagangannya kembali mulus, tanpa mengganti kaca.

 

Berita Terkait
hitlog-analytic