Mengerem Motor Ada Tekniknya Agar Terhindar dari Kecelakaan, Seperti Apa?
100kpj – Kecelakaan motor masih jadi paling tinggi di Indonesia, ini tak lepas dari banyaknya masyarakat yang belum mempraktikkan teknik berkendara dengan benar terutama saat dihadapkan dengan situasi berbahaya. Salah satu contohnya adalah saat mengerem motor.
“Kecelakaan akibat perilaku pengendara yang kurang berhati-hati bisa terjadi kapan saja dan tidak terprediksi. Pengetahuan dan penguasaan teknik pengereman bisa membantu menghindari pengemudi dari kondisi fatal di perjalanan," ujar Hariadi, Asst. to Service Dept. Head PT SIS.
Untuk mengurangi risiko kecelakaan, Suzuki memberikan beberapa tips praktis untuk pengereman yang aman :
1.Posisi motor tetap lurus
Saat dihadapkan dengan situasi tidak terduga dan memerlukan pengereman, jaga arah roda motor tetap berada pada keadaan lurus agar keseimbangan tetap terjaga dan memastikan traksi maksimal pada ban motor saat melakukan pengereman.
2. Jangan panik
Saat berhadapan dengan situasi darurat, ingat bahwa pengereman harus dilakukan secara bertahap. Misalnya, menarik tuas rem depan disusul dengan tuas rem belakang dengan bertahap dan interval yang konstan agar kecepatan motor menurun secara bertahap tanpa mengunci roda atau menghindari kampas rem menjadi panas.

Tips Pilih Oli Mesin Motor yang Asli Biar Gak Ketipu Pedagang Nakal

Cara Suzuki agar Pengguna Mobilnya Pakai Suku Cadang Asli

Belum ada yang Punya, Suzuki Jimny 5-pintu Edisi Ini Hadir di GJAW 2024

Suzuki Jimny Tidak Akan Dijadikan Mobil Listrik, Diduga Jadi Hybrid

Spesifikasi Suzuki eVitara, Wujud Produksi Suzuki eVX yang Jadi Mobil Listrik Pertamanya

Menginjak Usia Satu Tahun, Ini yang Dilakukan Komunitas Suzuki V-Strom

Selain XL7 Hybrid, Mobil Konsep Listrik Suzuki Sedot Perhatian Pengunjung GIIAS 2024

Suku Cadang dan Aksesori Mobil Suzuki Dijual Murah di GIIAS 2024

Diguyur Promo Menarik, Kredit Mobil Suzuki di GIIAS Banyak Untungnya

Intip Berbagai Aktivitas dan Keseruan di Booth Suzuki Sepanjang GIIAS 2024, Ada D'Masiv

Tips Pilih Oli Mesin Motor yang Asli Biar Gak Ketipu Pedagang Nakal

Gak Mau Hal Ini Terjadi Pengendara Mobil Wajib Tahu Kondisi Ban di Musim Hujan

Pengguna Mobil dan Motor Wajib Tahu Ini Sebelum Ganti Oli Mesin

Baru Beli Mobil Listrik Wajib Tahu Ini Sebelum Turun ke Jalan
