Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Pelajari Hal-hal Ini Dulu Sebelum Belajar Motor Matik

Belajar sepeda motor matik
Sumber :

100kpjMotor matik kini menjadi pilihan alat transportasi favorit masyarakat di Tanah Air. Selain irit bahan bakar, penggunaannya juga mudah dan ribet seperti motor bebek atau kopling.

Jika Anda baru mau belajar mengendarai motor matik, ingat ada beberapa hal yang harus dipelajari. Seperti panduan yang diberikan oleh Yamaha Riding Academy (YRA).

Baca Juga: Banyak Mobil Bermasalah dengan Fuel Pump, Ini Nih Ciri-cirinya

”Sepeda motor salah satu kendaraan yang bermanfaat untuk melakukan aktivitas harian maupun hobi. Bagi yang ingin belajar mengendarainya, kami memberikan beberapa poin sebagai panduan. Semoga dapat membantu untuk berkendara lebih menyenangkan,” ujar Wiranata P.Ilahi, Manager Promosi Main Dealer PT Thamrin Brothers.

Test Ride Yamaha Gear 125

Berikut tips belajar naik motor matik :

1. Kenali fungsi perangkat motor

Berita Terkait
hitlog-analytic