Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Tanpa Ada Dani Pedrosa, KTM Enggak Bakal Juara di MotoGP Ceko

Dani Pedrosa.
Sumber :

100kpj – Pecah telor adalah pribahasa yang tepat untuk tim Red Bull KTM, setelah pembalap mereka Brad Binder berhasil menjuarai MotoGP Ceko yang berlangsung, Minggu 9 Agustus 2020. Pembalap bernomor 33 itu tampil sangat agresif.

Brad Binder yang memulai strat dari posisi ketujuh berhasil mencatatkan waktu tercepatnya 41 menit 38,764 detik. Lebih unggul dari Franco Morbidelli yang harus puas menduduki podium kedua dengan waktu 5 menit 266 detik.

Sementara Johann Zarco yang sempat diprediksi bakal meraih juara, ternyata hanya mampu finish di posisi ketiga dengan raihan waktu 6 menit 470 detik. Bahkan Fabio Qurtararo yang juga diunggulkan hanya berada di posisi ketujuh.

Baca Juga:
Brad Binder Juaranya, Rossi Pecundangi Quartararo di MotoGP Ceko

6 Fakta Menarik Usai MotoGP Ceko: Brad Binder Cetak Sejarah

Juarai MotoGP Ceko, Bos KTM: Brad Binder seperti Anjing yang Keren

Brad Binder

Artinya KTM berhasil mencetak sejarah, karena baru pertama kali merasakan kemenangan di MotoGP. Bahkan Brad Binder menjadi pembalap pertama asal Afika Selatan yang bisa menduduki podium pertama di ajang tersebut.

Berita Terkait
hitlog-analytic