Melawan Cedera, Marco Bezzecchi Kecelakaan saat Latihan FP1 di MotoGP Mandalika
100kpj – Marco Bezzecchi kecelakaan saat sesi latihan pertama, atau FP1 di MotoGP Mandalika yang berlangsung, Jumat 13 Oktober 2023. Padahal pembalap dari tim Mooney VR46 Racing itu baru saja dinyatakan pulih dari cedera.
Karena kondisinya yang semakin baik, tim medis memutuskan Marco Bezzechi boleh ikut balap di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat.
Anak murid Valentino Rossi itu mengalami kecelakaan memasuki tikungan ke-11, atau saat detik-detik akhir FP1, dia tidak bisa mengendalikan motornya saat bermanuver hingga terlempar ke luar lintasan.
Kondisi tersebut tentu membuat tim khawatir, karena Bezzecchi baru saja pulih setelah mengalami cedera parah di bagian bahu kanan saat latihan bersama tim VR46 di Ranch Tavullia.
Meski kondisinya masih belum membaik pada saat itu, namun pembalap asal Italia itu memaksakan dirinya hadir di MotoGP Mandalika.
Mengingat tidak ada lagi yang membela tim satelit tersebut, karena rekan satu timnya, yaitu Luca Marini juga sedang cedera akibat kecelakan di MotoGP India di Sirkuit Buddh, baru-baru ini.

Pedro Acosta Bakal Direkrut Ducati Jika KTM Mundur dari MotoGP?

Jika Sudah Mendapatkan Ini Bersama Ducati Marc Marquez Siap Pensiun

Bukan dari Pabrikan Jorge Martin Pecahkan Rekor Valentino Rossi jadi Juara Dunia MotoGP

Pembalap yang Bikin Motor Ducati Kencang Siap Menggantikan Andrea Iannone di MotoGP Catalunya

Sprint Race MotoGP Jepang Mirip Mandalika, Marc Marquez pepet Bastianini

MGPA Minta Marc Marquez Lapor ke FIM Jika Salahkan APAR Mandalika

Jadi Pesaing Honda ADV, Motor Ini Dibuat Mirip dengan Aprilia Maverick Vinales dan Espargaro

Kutukan Marc Marquez di MotoGP Mandalika, Motor Terbakar dan Rusak Gegara APAR

Setelah Bawa Motor Becak Jorge Martin dan Pedro Acosta Juara di MotoGP Mandalika

Klasemen MotoGP 2024: Sisakan 5 Seri Lagi, Jorge Martin Unggul 21 Poin dari Bagnaia

Max Verstappen Sebut Marc Marquez Perlu Belajar ke Francesco Bagnaia

Bos Pramac Sebut Bagnaia Jadi Juara Dunia di MotoGP 2025 Bukan Marc Marquez

Pedro Acosta Bakal Direkrut Ducati Jika KTM Mundur dari MotoGP?

Jika Sudah Mendapatkan Ini Bersama Ducati Marc Marquez Siap Pensiun
