Veda Ega Menangi Kelas 150cc ECU Standart Oneprix 2019
Minggu, 21 Juli 2019 | 14:37 WIB
100kpj – Veda Ega Pratama sukses memenangi balapan untuk kelas 150cc ECU standart Oneprix 2019 pada putaran pertama di Tasikmalaya. Pembalap Astra Racing Team (ART) mendominasi jelannya balapan.
Dalam balapan yang berlangsung di Sirkuit Bukit Peusar, Veda Ega menjadi yang tercepat. Untuk podium kedua diraih oleh rekan setimnya di ART, M Diandra.
Diandra kalah sepersekian detik dari catatan waktu milik Veda Ega. Sedangkan untuk podium ketiga dihuni oleh pembalap MKO NHRT Crreampie, M Nicky Hayden.
Posisi keempat ditempati oleh pembalap berusia 10 tahun dari Auto 529, Chessy Meilandri. Kemudian ada Davin Christian yang menutup posisi lima besar.
Berita Terkait
Sirkuit
29 November 2022
Masih Bocah, Pembalap 10 Tahun Rebut Juara di Oneprix 2022 Pakai Honda Supra
Sirkuit
28 November 2022
Reynaldi Pradana Raih Juara Nasional Oneprix 2022 Kelas Expert, Dimas Rajai Kelas Novice
Sirkuit
22 November 2022
Grand Final Oneprix 2022 Digelar di Sirkuit Bukit Peusar, Akhir Pekan Ini
Sirkuit
18 Oktober 2022
Masih Berusia 10 Tahun Pembalap Ini Berhasil Rebut Juara di OnePrix
Sirkuit
12 Oktober 2022
Putaran 4 Balapan Oneprix 2022 Digelar di Sirkuit Mijen Semarang
Sirkuit
19 September 2021
M Faerozi Sabet Podium Pertama di Kelas Oneprix 1
Sirkuit
19 September 2021
Hafid Pratama Asapi Aldi Satya Mahendra di Kelas Oneprix 2
Sirkuit
18 September 2021
M Faerozi Tercepat di Kualifikasi Kelas Oneprix 1
Sirkuit
18 September 2021
Aldi Satya Mahendra Start Terdepan di Kelas Oneprix 2
Sirkuit
17 September 2021
Putaran 2 Oneprix Championship 2021 Digelar Akhir Pekan Ini
Terpopuler
Sirkuit
27 Desember 2024
Max Verstappen Sebut Marc Marquez Perlu Belajar ke Francesco Bagnaia
Sirkuit
24 Desember 2024
Bos Pramac Sebut Bagnaia Jadi Juara Dunia di MotoGP 2025 Bukan Marc Marquez
Sirkuit
10 Desember 2024
Pedro Acosta Bakal Direkrut Ducati Jika KTM Mundur dari MotoGP?
Sirkuit
4 Desember 2024
Jika Sudah Mendapatkan Ini Bersama Ducati Marc Marquez Siap Pensiun
Sirkuit
27 November 2024