Kabar Terbaru dari Proses Pengaspalan Ulang Sirkuit Mandalika
Selasa, 8 Maret 2022 | 17:09 WIB
Tak cuma mengenai aspal, Cahyadi juga menjanjikan bahwa proyek pengerjaan yang masih berjalan di sekitar sirkuit tak akan mengganggu jalannya MotoGP Mandalika. Di mana, debu-debu takkan kembali masuk ke lintasan.
"Mengenai itu (debu), baru kemarin Pak Basuki Hadimuljono datang, mengecek langsung semuanya. Dan saya sangat percaya dengan Pak Basuki serta KemenPUPR, selama ini tanpa mereka kita juga akan sulit mendelivered segala sesuatunya," kata Cahyadi.
"Debu memang pasti akan terjadi. Cuma, kita sudah mengantisipasinya dan secara timeline penting bagi kami untuk menyelesaikan sesuai jadwal. Karena dengan itu kami bisa antisipasi debu, kotoran, itu bisa tereliminir dengan persiapan tersebut. Jika mepet, itu yang bahaya buat kami," tuntasnya.
Berita Terkait
Mobil
15 November 2024
Sehari Menjadi Pembalap di Sirkuit Mandalika Bersama Hyundai Ioniq 5 N
Mobil
13 November 2024
Hyundai Ioniq 5 N Cicipi Aspal Sirkuit Mandalika
Sirkuit
5 Oktober 2024
Sprint Race MotoGP Jepang Mirip Mandalika, Marc Marquez pepet Bastianini
Sirkuit
3 Oktober 2024
MGPA Minta Marc Marquez Lapor ke FIM Jika Salahkan APAR Mandalika
Motonews
1 Oktober 2024
Jadi Pesaing Honda ADV, Motor Ini Dibuat Mirip dengan Aprilia Maverick Vinales dan Espargaro
Sirkuit
30 September 2024
Kutukan Marc Marquez di MotoGP Mandalika, Motor Terbakar dan Rusak Gegara APAR
Sirkuit
30 September 2024
Setelah Bawa Motor Becak Jorge Martin dan Pedro Acosta Juara di MotoGP Mandalika
Sirkuit
29 September 2024
Klasemen MotoGP 2024: Sisakan 5 Seri Lagi, Jorge Martin Unggul 21 Poin dari Bagnaia
Sirkuit
29 September 2024
Marquez Gagal Finis, Jorge Martin Menangi MotoGP Mandalika 2024
Sirkuit
28 September 2024
Sprint Race MotoGP Mandalika Marc Marquez Podium, Pecco Bagnaia Tercepat
Terpopuler
Sirkuit
22 November 2024
Kesalahan Jorge Martin saat Mencoba Motor Aprilia di Sirkuit Catalunya
Sirkuit
20 November 2024
Hasil Tes MotoGP 2025 di Catalunya, Marc Marquez Kalah Cepat dari Adiknya
Sirkuit
19 November 2024
Rahasia Marc Marquez Bisa Lengserkan Enea Bastianini
Sirkuit
18 November 2024
Bukan dari Pabrikan Jorge Martin Pecahkan Rekor Valentino Rossi jadi Juara Dunia MotoGP
Sirkuit
17 November 2024