Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Pantas Rossi Tiba-tiba Jatuh di MotoGP Belanda, Ini Sebabnya

Valentino Rossi. Foto: Motorsport.
Sumber :

"Setelahnya, aku tertinggal jauh di belakang dan aku mencoba melakukan beberapa kali overtaking. Aku mencoba tapi aku tetap di belakang para pembalap lain. Sayangnya, saat itu ban depan bermasalah dan Anda merasakan sedikit kurang cengkeraman,” lanjutnya.

Rossi Jatuh di MotoGP Portugal. Foto: Motorsport.

Lebih jauh, Rossi mengaku kehilangan kendali di bagian depan motornya. Sehingga, terjadi crash tiba-tiba.

"Aku bisa menyalip Bastianini dan aku berusaha mendesak tapi sayang sekali aku kehilangan bagian depan motor di tikungan tujuh.”

“Kami sudah memeriksa datanya dan kami tidak terlalu memahaminya. Bagaimanapun, aku senang karena itu hanya tergelincir saja meski dalam kecepatan tinggi dan aku baik-baik saja. Jadi ini yang penting," kata Rossi.

Berita Terkait
hitlog-analytic