Rossi Keluhkan Cuaca dan Sesalkan Kecelakaan Jelang MotoGP Jerman
100kpj – Valentino Rossi mengawali MotoGP Jerman dengan kurang baik di hari pertama, Jumat 19 Juni 2021. Pembalap Petronas Yamaha SRT ini mengeluhkan cuaca dan sesalkan harus mengalami kecelakaan.
Dalam latihan bebas di Sirkuit Sachsenring, Rossi mengelugkan kondisi yang sangat panas. Hal tersebut diakuinya membuat sesi latihan bebas MotoGP Jerman 2021 menjadi sangat sulit.
Baca Juga: BMW Indonesia Bakal Hadirkan Mobil Listrik di Tahun Depan
"Ini sulit sekali karena sangat panas, tidak pernah dalam sejarahnya Jerman sepanas ini; maksud saya ketika kami balapan di sini," kata Rossi, dilansir dari Crash.
"Pada sore hari kami mencoba ban yang lebih keras, bagian depan dan belakang keras, dan di exit kedua, kecepatan saya tidak terlalu buruk karena saya mampu bertahan di bawah 22 detik," sambungnya.
Pembalap asal Italia ini juga mengalami crash di tikungan pertama tepat sebelum time-attack. Insiden tersebut memaksanya untuk mengganti motor, dan Rossi mengaku cukup kehilangan kepercayaan diri.

Max Verstappen Sebut Marc Marquez Perlu Belajar ke Francesco Bagnaia

Bos Pramac Sebut Bagnaia Jadi Juara Dunia di MotoGP 2025 Bukan Marc Marquez

Pedro Acosta Bakal Direkrut Ducati Jika KTM Mundur dari MotoGP?

Jika Sudah Mendapatkan Ini Bersama Ducati Marc Marquez Siap Pensiun

Jumlah Penonton MotoGP 2024 Pecahkan Rekor Setelah Marc Marquez Hijrah dari Honda

Kesalahan Jorge Martin saat Mencoba Motor Aprilia di Sirkuit Catalunya

Rahasia Marc Marquez Bisa Lengserkan Enea Bastianini

Bukan dari Pabrikan Jorge Martin Pecahkan Rekor Valentino Rossi jadi Juara Dunia MotoGP

Jorge Martin Kalahkan Bagnaia dalam Pertarungan Juara Dunia MotoGP 2024

Buat Marc Marquez Gak Penting, Enea Bastianini Tetap Ngotot Juara 3 di Musim Ini

Max Verstappen Sebut Marc Marquez Perlu Belajar ke Francesco Bagnaia

Bos Pramac Sebut Bagnaia Jadi Juara Dunia di MotoGP 2025 Bukan Marc Marquez

Pedro Acosta Bakal Direkrut Ducati Jika KTM Mundur dari MotoGP?

Jika Sudah Mendapatkan Ini Bersama Ducati Marc Marquez Siap Pensiun
