Ini yang Bikin Rossi Yakin Yamaha Bisa Juara di MotoGP 2021
100kpj – Pembalap kawakan asal Italia, Valentino Rossi merasa yakin, Yamaha bisa bicara banyak di MotoGP musim depan. Sebab, kata dia, baik tim pabrikan dan tim satelit memiliki pembalap muda yang belakangan kian matang.
Rossi menilai line-up ideal yang dimiliki Yamaha merupakan modal utama bagi tim meraih kesuksesan di musim depan. Bahkan, kehebatan para pembalap itu sudah dibuktikan pada MotoGP tahun lalu.
Baca juga: Pembalap Ini Disebut Lebih Kencang dari Marquez dan Rossi, Siapa?
Hal itu terbukti, ketika pembalap satelit Yamaha, Franco Morbidelli berhasil menyudahi kompetisi di peringkat kedua klasemen akhir.
“Menurut saya, Yamaha memiliki line up pembalap yang hebat. Saya tidak ingin berbicara tentang diri saya sendiri, tetapi Quartararo, Vinales, dan Morbidelli benar-benar kuat,” ujar Valentino Rossi, dikutip dari Speedweek, Jumat 8 Januari 2021.
Rossi berharap kondisi tersebut bisa didukung dengan motor balap yang kompetitif. Maka, dengan demikian, Yamaha bisa tampil maksimal dan memanfaatkan peluang untuk meraih gelar juara. Sebab, menurut The Doctor, Yamaha sudah memiliki semua materi yang dibutuhkan.

Jika Sudah Mendapatkan Ini Bersama Ducati Marc Marquez Siap Pensiun

Bukan dari Pabrikan Jorge Martin Pecahkan Rekor Valentino Rossi jadi Juara Dunia MotoGP

Pembalap yang Bikin Motor Ducati Kencang Siap Menggantikan Andrea Iannone di MotoGP Catalunya

Awal MotoGP 2025 Yamaha Belum Tentu Pakai Mesin Baru V4, Begini Bocorannya

Jadwal MotoGP Emilia Romagna 2024, Apakah Marc Marquez Bisa Kalahkan Murid Valentino Rossi

Pertamina VR46 Racing Ketiban Sial, Jorge Martin Tercepat di Sprint Race San Marino

Gabung Yamaha Pramac Racing Ditinggal Pembalap, Morbidelli ke VR46 Racing Team

Tampil Agresif Pembalap Ini Dijuluki Valentino Rossi di MotoGP Inggris

75 Tahun MotoGP di Sirkuit Silverstone Semua Pembalap Pakai Livery Bersejarah

MotoGP Belanda Pembuktian Murid Valentino Rossi Lebih Baik dari Marc Marquez

Max Verstappen Sebut Marc Marquez Perlu Belajar ke Francesco Bagnaia

Bos Pramac Sebut Bagnaia Jadi Juara Dunia di MotoGP 2025 Bukan Marc Marquez

Pedro Acosta Bakal Direkrut Ducati Jika KTM Mundur dari MotoGP?

Jika Sudah Mendapatkan Ini Bersama Ducati Marc Marquez Siap Pensiun
