Ojol Bisa Bantu Kawal Pesepeda yang Takut Dibegal, Tarifnya Rp750 Ribu
Sebagian dari kalian mungkin bertanya-tanya, dengan biaya Rp750 ribu per jam, pengawalan seperti apa yang para pesepeda bisa dapatkan. Nyatanya, bukan hanya sekadar pengawalan, pihaknya juga menyediakan alat pertolongan pertama untuk pesepeda yang mengalami masalah kesehatan di jalan raya.
“Jadi pengguna (layanan tersebut) bakal mendapatkan pengawalan, disiapkan P3K (Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan), dan personel pengawal disediakan alat bantu komunikasi,” ucapnya.
"Sejauh ini, sudah ada beberapa (pengguna layanan) dari Jakarta Selatan, memang belum terlalu banyak," sambung Igun.
Namun sayangnya, kata Igun, layanan tersebut belum mendapat izin resmi dari pihak kepolisian dan Dinas Perhubungan. Akan tetapi, dia bisa memastikan, jasa pengawalan yang pihaknya tawarkan itu berpedoman pada Undang-undang No. 22 tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (LLAJ)
“Ijin sedang kami ajukan, kami baru kordinasi komunikasi dengan Kadishub DKI Jakarta dan Dirlantas Polda Metro Jaya. Mungkin beliau-beliau sedang sibuk/padat rutinitas menangani aksi demonstrasi jadi belum intens menanggapi pesan kordinasi dari kami.”
“Namun secara prinsip Garda Bike Guard sedang ajukan ijin dan syarat apa saja yang dapat dipenuhi untuk melaksanakan kegiatan pengawalan pesepeda ini, pastinya dengan tetap ikuti UU LLAJ,” kata dia.

Viral Ojol Jambret Ponsel Penumpangnya dan Seret hingga Ratusan Meter

Viral Video 2 Pengemudi Ojol Rebutan Baterai Motor Listrik hingga Baku Hantam

Ojol Wajib Tahu Jika Tidak Ingin Kecelakaan di Jalan

Gimana Nasib Ojol Jika Ganjil Genap Motor Berlaku di Jakarta?

Ketua Umum Asosiasi Ojol Angkat Bicara Soal Yotuber Laurendra Hutagalung

Imbas Konten Lawan Arus, Youtuber Dikeroyok Ojol Gegara Bentak Bocah

Pemotor Kabur Usai Senggol Rombongan Pesepeda hingga Terluka, Awas Kena Pasal Ini

Selain Ojol, Ini Kendaraan yang Bisa Santai Lewati Jalan Berbayar di Jakarta

Ojek Online Bakal Kebal saat Lewat Jalan Berbayar Elektronik di Jakarta

Tenang Para Ojol, Proses Jalan Berbayar Elektronik di Jakarta Masih Lama Kok

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Pertama di Dunia Yamaha Aerox Baru Meluncur di RI, Pakai Teknologi NMAX Turbo

Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
