Sebelum Tewas Kecelakaan, Anastasia Tropitsel Nikmati Bali Naik NMax
Rabu, 24 Juni 2020 | 14:08 WIB
Anastasia mengendarai motor matik andalan dari Yamaha tersebut dengan cukup santai, sembari menikmati alam di Bali. Sayangnya, dia tak memakai helm ketika membawa motor tersebut.
Sementara itu, Anastasia Tropitsel sendiri sempat meminta dirinya dikremasi jika meninggal dunia. Mendiang Anastasia Tropitsel disebut menginginkan jenazahnya dikremasi di Bali dan abunya disebar ke lautan.
"Ia tidak ingin kembali ke Rusia dan dimakamkan. Kami menemukan buku catatannya tentang kehidupan baru, tentang reinkarnasi. Dia menginginkan yang lain, 'Saya ingin dikremasi di Bali, sehingga abunya tersebar di lautan," ujar rekannya, seperti dilansir Radiokp.
Berita Terkait

Motonews
5 November 2024
All New Honda PCX Meluncur, Pakai Mesin Lebih Kecil

Motonews
12 Juni 2024
Yamaha NMax Turbo Resmi Meluncur di Indonesia, Harga Sentuh Rp40 Jutaan

Tips & Trik
17 Mei 2024
Mengerem Motor Ada Tekniknya Agar Terhindar dari Kecelakaan, Seperti Apa?

Motonews
22 April 2024
Gak Setuju Modifikasi Penyebab Kecelakaan, Puluhan Ribu Pengguna Motor Demo

Sirkuit
15 April 2024
Gara-gara Ini Marc Marquez Jatuh di MotoGP Amerika Serikat saat Memimpin Balapan

Mobil
11 April 2024
Korlantas Polri Beberkan Jumlah Kecelakaan Mudik Lebaran

Motonews
4 April 2024
Menjelang Lebaran ada Program Tukar Tambah Motor Yamaha, Untungnya Apa?

Mobil
28 Maret 2024
Sopir Truk Penyebab Kecelakaan di GT Halim: Saya Tanggung Jawab Beli Semua Mobil Korban

Mobil
28 Maret 2024
Deretan Fakta Kecelakaan Beruntun di GT Halim oleh Pengemudi Truk Berusia 18 Tahun

Mobil
18 Maret 2024
Setelah Porsche, Muncul Mitsubishi Xpander Tabrak Kafe Hingga Pagar Sekolah
Terpopuler

Motonews
23 Desember 2024
Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Motonews
18 Desember 2024
Pertama di Dunia Yamaha Aerox Baru Meluncur di RI, Pakai Teknologi NMAX Turbo

Motonews
17 Desember 2024
Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?

Motonews
16 Desember 2024
Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!

Motonews
14 Desember 2024