Nekat Masuki Zona Ini, Ojek Online Bisa Kena Denda Rp500 Ribu
"Tidak diizinkan beroperasi pada wilayah yang ditetapkan sebagai wilayah pengendalian ketat berskala lokal,"tegas aturan itu. Khusus untuk Ojol, jaket dan atribut resmi dari aplikator harus digunakan pada masa PSBB transisi ini.
Berikut ini daftarnya 66 RW zona merah COVID-19 yang Ojol tak boleh beroperasi.
Jakarta Barat 15 RW
- Grogol : 1 RW
- Tomang : 1 RW
- Tangki : 2 RW
- Krukut : 1 RW
- Jembatan Besi : 4 RW
- Palmerah : 1 RW
- Kota Bambu Utara: 1 RW
- Jati Pulo: 1 RW
- Cengkareng Timur: 1 RW
- Srengseng: 1 RW
- Joglo: 1 RW
Jakarta Pusat: 15 RW
- Mangga Dua Selatan : 1 RW
- Cempaka Baru: 1 RW
- Kramat : 1 RW
- Cempaka Putih Barat : 1 RW
- Cempaka Putih Timur: 2 RW
- Gondangdia: 1 RW
- Kebon Kacang: 2 RW
- Kebon Melati: 3 RW
- Petamburan: 2 RW
- Kampung Rawa: 1 RW
Jakarta Selatan: 3 RW
- Lebak Bulus: 1 RW
- Pondok Labu: 1 RW
- Kalibata: 1 RW
Kepulauan Seribu:
- Pulau Kelapa: 1 RW
- Pulau Tidung: 2 RW
Baca Juga:
GoRide dan GrabBike Ada Lagi, Penumpang Disarankan Bawa Helm Sendiri
Tenang, Polisi Belum Tilang Ganjil Genap Motor di Jakarta
Kunci Setang Motor ke Arah Kanan Mempersulit Maling? Ini Faktanya