5 Pilihan Motor Matik Berbagasi Luas, Harga Mulai Rp16 Jutaan
Kamis, 16 Januari 2020 | 16:02 WIB
Selain Yamaha, Honda juga memiliki lini produk andalan dengan ruang bagasi terbilang longgar. Skuter matik itu merupakan PCX 150 yang diklaim menjadi sepeda motor dengan bagasi terluas di kelasnya.
Bagaimana tidak, laman resmi Honda menuliskan, skutik bongsor itu dibekali bagasi seluas 28,8 liter. Bisa dibayangkan, benda apa saja yang bisa termuat di dalamnya?
Suzuki Address
Jika nama-nama sebelumnya dinilai terlalu mahal, maka Suzuki Address bisa dijadikan pilihan. Kendati murah dan berukuran mungil, namun skutik ini memiliki kapasitas bagasi hingga 20,6 liter. Hal itu tergolong cukup lega untuk motor seharga Rp16,3 juta. (re2)
Baca juga: Duh, Motor Bermesin 110cc Diprediksi Bakal Segera Punah
Berita Terkait
Motonews
3 Juni 2024
Keunggulan Yamaha Lexi LX 155 Gesit dan Lincah, Irit Bahan Bakar
Motonews
12 Maret 2024
Yamaha TMAX 560 Terbaru Resmi Meluncur, Fitur Canggih dan Desain Agresif
Motonews
9 Desember 2023
Yamaha Xmax Tech Max Resmi Meluncur di Indonesia, Harga Rp71 Jutaan
Motonews
14 November 2023
Honda Luncurkan Skuter Mirip Vespa dengan Harga Rp17 Jutaan, Intip Spesifikasinya
Motonews
14 November 2023
Motor Listrik Lambretta Siap Mengaspal 2024, Calon Penjegal Vespa Elettrica
Motonews
24 Oktober 2023
Honda Luncurkan Skutik Terbaru dengan Bodi Tembus Pandang, Harga Rp80 Jutaan
Motonews
9 Oktober 2023
Honda Beat Edisi Spesial Meluncur dengan Harga Rp20 Jutaan, Apa Bedanya?
Motonews
6 Oktober 2023
Yamaha Hadirkan Nmax dan Aerox Versi Lite, Kok Xmax Gak Ada?
Motonews
2 September 2023
Vespa GTV Terbaru Meluncur di Indonesia Seharga Rp176 Juta, Intip Spesifikasinya
Motonews
2 Agustus 2023
Ini Motor yang Sering Diincar Maling karena Sistem Keamanannya Dinilai Rentan Dibobol
Terpopuler
Motonews
18 November 2024
Harga Terjangkau Helm Motor Buatan India Curi Perhatian di Indonesia
Motonews
16 November 2024
Gara-gara Jualan Oli Palsu 3 Bengkel Motor di Jawa Tengah Digeledah
Motonews
13 November 2024
New Yamaha R125 Dijual Tahun Depan, Mesinnya Lebih Kecil dari Yamaha R15 di RI
Motonews
11 November 2024
Pameran Motor IMOS 2024 Catat Transaksi Penjualan Rp70 Miliar
Motonews
9 November 2024