Terungkap! Ini Desain Motor Listrik yang Meluncur Tahun Depan dari MAKA Motors
100kpj – Berbagai merek motor listrik makin ramai di pasar otomotif Indonesia, tentunya hal ini membuat masyarakat jadi banyak pilihan. Salah satunya motor ramah lingkungan yang bakal meluncur dari MAKA Motors pada tahun depan.
Pabrikan motor yang diklaim asli Indonesia ini akan meluncurkan produk perdananya di awal 2025 mendatang. Hal itu terbukti dari desain sepeda motor yang sudah terdaftar di situs Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI).
Seperti dilihat 100KPJ, motor listrik ini memiliki desain yang agresif pada fascia depannya dan cukup sporty ke area belakang. Ini sesuai dengan desain motor yang disukai masyarakat Tanah Air, terlebih bentuknya yang cukup bongsor.
Tentunya hal itu cukup menunjang kebutuhan mobilitas harian dengan jarak yang jauh. Selain itu, desain dari MAKA Motors juga membantah stigma bahwa desain motor listrik itu seperti sepeda listrik yang sering dipakai di area perumahan.
Menanggapi beredarnya desain yang bocor itu, CEO MAKA Motors Raditya Wibowo, memastikan desain dimaksud masih akan terus disempurnakan hingga peluncurannya nanti. Dia memastikan desain akhirnya nanti bakal sesuai dengan seleras masyarakat.
"Kalau dari DJKI berarti betul (bocoran desainnya), itu desain sepeda motor pertama MAKA Motors, karena hanya itu satu-satunya gambar desain sepeda motor kami yang bisa diakses publik. Tapi produk akhirnya jauh lebih bagus dari desain, karena desain itu kami daftarkan ke DJKI dari awal 2024, jadi banyak pengembangan yang kami lakukan untuk sentuhan akhir," ujar Raditya dalam keterangan diterima 100KPJ, Selasa 10 Desember 2024.
![Honda CUV e; dan Iceon e: meluncur di Indonesia](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/10/09/6706223c060ea-honda-cuv-e-dan-iceon-e-meluncur-di-indonesia_100kpj.jpg)
Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
![Booth Honda di IMOS 2024](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/11/11/67320e653d748-booth-honda-di-imos-2024_100kpj.jpg)
Opsen Pajak Bikin Anjlok Penjualan dan Harga Motor Naik Rp2 Juta
![Yamaha MX-King 150 warna baru](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/12/13/675c0dce5b46d-yamaha-mx-king-150-warna-baru_100kpj.jpg)
Sebelum Menutup Tahun Ini Yamaha MX King 150 Dikasih Baju Baru
![Mobil bekas](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/09/06/66da7c1d93b6e-mobil-bekas_100kpj.jpg)
Biar Tak Bingung, Ini Cara Hitung Opsen Pajak Kendaran yang Berlaku di 2025
![Motor Harley-Davidson baru meluncur di RIA](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/05/12/664091c434002-motor-harley-davidson-baru-meluncur-di-ria_100kpj.jpg)
Bakal Kena PPN 12 Persen, Ini Motor dan Mobil yang Masuk Kategori Mewah
![Yamaha Aerox 155 warna baru di IMOS 2023](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2023/10/25/6538b48903f4c-yamaha-aerox-155-warna-baru-di-imos-2023_100kpj.jpg)
Menunggu Yamaha Aerox Turbo Meluncur di Indonesia, Tampangnya Lebih Sporty?
![Booth Honda di IMOS 2024](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/11/11/67320e653d748-booth-honda-di-imos-2024_100kpj.jpg)
Pameran Motor IMOS 2024 Catat Transaksi Penjualan Rp70 Miliar
![Royal Enfield Flying Flea C6 di EICMA Italia](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/11/08/672df1886f7eb-royal-enfield-flying-flea-c6-di-eicma-italia_100kpj.jpg)
Royal Enfield Flying Flea, Motor Listrik Bergaya Klasik
![Pameran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2024](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/11/07/672c94f0698f2-pameran-gaikindo-jakarta-auto-week-gjaw-2024_100kpj.jpg)
27 Merek Mobil Ramaikan Pameran GJAW 2024, Ada Merek Baru
![Respiro luncurkan jaket baru di IMOS 2024AC](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/10/31/6723961b0edfd-respiro-luncurkan-jaket-baru-di-imos-2024ac_100kpj.jpg)
Respiro Rilis Jaket Motor Threnox yang Kaya Fitur di IMOS 2024
![Yamaha Aerox Alpha](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/12/23/676933bc5b44c-yamaha-aerox-alpha_100kpj.jpg)
Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160
![Yamaha Aerox Alpha Turbo meluncur di Indonesia](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/12/18/6762bd1ad568f-yamaha-aerox-alpha-turbo-meluncur-di-indonesia_100kpj.jpg)
Pertama di Dunia Yamaha Aerox Baru Meluncur di RI, Pakai Teknologi NMAX Turbo
![Yamaha NVX155 atau Aerox 155 tahun 2023](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/03/13/65f19bf8d52a2-yamaha-nvx155-atau-aerox-155-tahun-2023_100kpj.jpg)
Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?
![Honda CUV e; dan Iceon e: meluncur di Indonesia](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/10/09/6706223c060ea-honda-cuv-e-dan-iceon-e-meluncur-di-indonesia_100kpj.jpg)
Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
![Booth Honda di IMOS 2024](https://thumb.viva.id/100kpj/375x211/2024/11/11/67320e653d748-booth-honda-di-imos-2024_100kpj.jpg)