AHM Resmi Luncurkan Honda Beat Terbaru dengan Keyless Mulai Rp18 Jutaan, Apa Ubahan Lainnya?
Terakhir soal harga, All New Honda BeAT tipe CBS dipasarkan dengan harga Rp. 18.430.000 (On The Road Jakarta), Tipe Deluxe Standard dipasarkan seharga Rp. 19.300.000 (On The Road Jakarta), sedangkan Tipe Deluxe Smart Key yang menjadi varian tertinggi di All New Honda BeAT hadir dengan harga Rp. 19.830.000. All New Honda BeAT Street dipasarkan dengan harga Rp. 19.300.000 (On The Road Jakarta).
Sementara itu, Executive Vice President Director AHM Thomas Wijaya mengatakan penerimaan masyarakat yang sangat baik terhadap Honda BeAT di seluruh Indonesia membuat AHM terus berupaya menghadirkan inovasi dan perubahan sesuai dengan tren masa kini.
"Kami ucapkan terima kasih atas kepercayaan masyarakat Indonesia yang terus menjadikan Honda BeAT Series sebagai salah satu pilihan dalam menemani berbagai aktivitas selama lebih dari 15 tahun. Kami berharap dapat terus menjawab berbagai kebutuhan dan minat konsumen melalui inovasi produk serta memberikan layanan yang berkualitas di seluruh Indonesia," ujar Thomas.

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!

Opsen Pajak Bikin Anjlok Penjualan dan Harga Motor Naik Rp2 Juta

Biar Tak Bingung, Ini Cara Hitung Opsen Pajak Kendaran yang Berlaku di 2025

Terungkap! Ini Desain Motor Listrik yang Meluncur Tahun Depan dari MAKA Motors

Bakal Kena PPN 12 Persen, Ini Motor dan Mobil yang Masuk Kategori Mewah

New Honda PCX 160 Meluncur dengan Desain dan Fitur Baru, Harga Rp33 Jutaan

Avanza Masih Jadi Mobil Bekas Paling Diminati di Balai Lelang, Kalau Motor?

Besok Pengguna Mobil Honda Siap Geruduk Makassar, Ada Apa?

Pameran Motor IMOS 2024 Catat Transaksi Penjualan Rp70 Miliar

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Pertama di Dunia Yamaha Aerox Baru Meluncur di RI, Pakai Teknologi NMAX Turbo

Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
