Adu Harga dan Spesifikasi Honda Stylo 160 Vs Yamaha Grand Filano, Pilih Mana?
100kpj – PT Astra Honda Motor (AHM) telah meluncurkan skutik terbarunya Honda Stylo 160, Jumat 2 Februari 2024. Motor ini diprediksi akan bersaing ketat dengan Yamaha Grand Filano, yang sama-sama memiliki gaya retro.
Harga
Honda Stylo 160 hadir dalam dua tipe, yakni ABS dan CBS. Tipe ABS dipasarkan Rp30.425.000 (On the road Jakarta) ini tersedia dalam 3 warna yaitu Royal Green, Royal Matte Black dan Royal Matte White.
Sedangkan tipe CBS dipasarkan dengan harga Rp27.550.000 (on the road Jakarta), tersedia dalam 3 warna juga yaitu Glam Red, Glam Black dan Glam Beige.
Di harga Rp27 jutaan, Anda bisa mendapatkan Grand Filano varian Lux atau tipe tertingginya dengan harga pastinya adalah Rp27.500.000 (OTR Jakarta). Sedangkan varian terendahnya ada Neo, yang dibanderol Rp26.750.000 (OTR Jakarta).
Spesifikasi

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!

New Honda PCX 160 Meluncur dengan Desain dan Fitur Baru, Harga Rp33 Jutaan

All New Honda PCX Meluncur, Pakai Mesin Lebih Kecil

Honda Scoopy Baru Meluncur, Apa Istimewanya?

AHM Boyong Jajaran Motor Listrik Jagoannya di IMOS 2024

Honda CBR150R Terbaru Meluncur di Indonesia dengan Harga Mulai Rp39 Jutaan

Hadir di 3 Pulau Berbeda Honda Bikers Day 2024 Digeruduk Ribuan Motor Honda

Alasan AHM Berani Jual Motor Listrik Honda dengan Harga Cukup Mahal

Yamaha Fazzio Kini Hadirkan Varian Termurahnya, Cuma Rp21 Jutaan

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Pertama di Dunia Yamaha Aerox Baru Meluncur di RI, Pakai Teknologi NMAX Turbo

Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
