Begini Jadinya saat Justin Bieber Modifikasi Motor Vespa Sprint
100kpj – Piaggio melalui produk andalannya, Vespa mengedepankan gaya hidup pengguna motor. Artinya kendaraan roda dua bukan sekadar alat transportasi untuk berpindah tempat, namun penunjang penampilan.
Ada sejumlah brand fesyen, hingga tokoh yang namanya sudah terkenal di dunia berkolaborasi dengan Vespa. Hal itu dilakukan demi menarik perhatian konsumen, dan menegaskan gaya hidup pengguna skutik tersebut.
Yang terbaru, pabrikan motor asal Italia itu menggandeng penyanyi terkenala di jagat raya, yaitu Justin Bieber. Sebelumnya kolaborasi tersebut sudah diumumkan melalui Instagram Vespa, yang direncakan rilis apda Februari 2022.
Bekerjasama dengan pembawa lagu Love Yourself tersebut sudah melewati berbagai pertimbangan matang. Mengingat di balik ketenaran Justin Bieber, dia juga merupakan anak muda yang aktif, dan fesyenable.
Bintang pop kelahiran Kanada tersebut juga memiliki berbagai hobi yang sesuai dengan gaya hidup anak muda. Sebelum muncul rencana kolaborasi, fotonya menunggangi Vespa Primavera Sean Wotherspoon beredar di media sosial.
Meski awalnya direncanakan bulan kedua tahun ini bentuk kerjasamanya dirilis, namun akhirnya di April 2022 baru terwujud. Motor kawin silang Justin Bieber adalah Vespa Sprint baru dengan balutan warna serba putih.

Cara Komunitas Vespa Menghargai Batik Buatan Indonesia

Bangkit dari Kubur, Honda Spacy 125 Hadir dengan Gaya Retro Siap Jegal Vespa

Pengguna Vespa dari 55 Negara Ramaikan Vespa World Days di Tanah Kelahiran

Vespa Batik Buatan Cikarang Bakal Disetop Produksinya, Kenapa?

Sunmori Bareng Raffi Ahmad Cs, Gibran Rakabuming Pakai Vespa Justin Bieber yang Mahal

Rumahnya Rp80 Miliar, Koleksi Kendaraan di Garasi Ustaz Solmed Bikin Tetangga Minder

Gaya Retro Racing Bakal Jadi Tren Modifikasi Vespa di 2024

Kaleidoskop 2023: Deretan Motor Baru yang Mengaspal di Indonesia Tahun Ini

Motor Asal China Resmi Dilarang Menjiplak Desain Skuter Vespa

Vespa Primavera Edisi Mickey Mouse Meluncur di Indonesia, Harga Rp60 Jutaan

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Pertama di Dunia Yamaha Aerox Baru Meluncur di RI, Pakai Teknologi NMAX Turbo

Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
