Adu Keren Honda Vario 160 Vs Yamaha Aerox 155, Menang Mana?
Sedangkan All New Aerox 155 Connected dibekali mesin baru, dengan menggunakan basis yang sama dengan Nmax berkapasitas 155 cc. Mesin Yamaha Aerox 155 Connected kini mampu menghasilkan tenaga maksimum sebesar 11.3kW / 8.000 rpm, serta torsi maksimum sebesar 13.9Nm / 6.500rpm. Tenaga itu meningkat dari sebelumnya hanya 11 kW / 8.000 rpm dan torsi 13.8 Nm/6.250 rpm.
Nah, jika dilihat dari spesifikasi dan kemampuan mesinnya. Di atas kertas antara Honda Vario 160 dan Yamaha Aerox 155 ini menggendong mesin yang memiliki kemampuan hampir sama.
Dimensi
Yamaha Aerox punya ukuran panjang 1.980 mm, lebar 700mm dan tinggi 1.150, sedangkan untuk bobotnya Yamaha Aerox versi standar punya bobot 122 kg, Yamaha Aerox versi ABS punya bobot 125 kg.
Sementara Honda Vario 160 punya dimensi lebih kecil ddengan panjang 1.929 mm, lebar 679 mm, dan tinggi 1088 mm. Selain itu bobot Vario 160 juga bertambah dari generasi sebelumnya. Untuk versi CBS menjadi 115 kg naik 3 kg, dan varian ABS sebagai opsi baru saat ini 117 kg.
Karena punya dimensi yang lebih besar, sehingga Yamaha Aerox unggul soal kapasitas bagasi yang mencapai 24 liter. Sedangkan Honda Vario 150 punya kapasitas bagasi 18 liter, namun masih bisa menyimpan helm standar.
Sistem Pengereman

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?

Menunggu Yamaha Aerox Turbo Meluncur di Indonesia, Tampangnya Lebih Sporty?

Resmi Meluncur Honda AirBlade 160 Baru Jadi Pesaing Sengit Yamaha Aerox

Yamaha Aerox 155 dan R15M Kena Recall karena Masalah Ini

Honda Stylo 160 Paling Banyak Dibeli Orang Selama IIMS 2024

Adu Harga dan Spesifikasi Yamaha Lexi LX 155 Vs Honda Vario 160, Pilih Mana?

Honda Vario 160 Edisi 2024 Resmi Meluncur di Indonesia, Harga Mulai Rp26 Jutaan

Meluncur di Indonesia 2 Hari Lagi Honda Giorno, atau Stylo 160 Pakai Mesin PCX?

Diskon Motor Honda Tembus Rp5 Jutaan Menjelang Akhir Tahun

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Pertama di Dunia Yamaha Aerox Baru Meluncur di RI, Pakai Teknologi NMAX Turbo

Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
