Harga Ban Motor Matik Terbaru dari Berbagai Merek, Mulai Rp100 Ribuan
Senin, 30 Agustus 2021 | 13:00 WIB
Harga Ban Motor Matik Corsa
Kualitas dari ban motor matik ini sudah tidak perlu lagi diragukan kualitasnya. Ban motor produksi PT. Multistrada Arah Sarana ini telah memiliki standar ISO 9001:2000, kemudian komposisi 3 in 1 compound yang terdiri atas Tread Compound yang bisa memberikan daya cengkram kuat dalam kondisi jalan kering atau basah. Sehingga akan menjaga keselamatan kamu dalam berkendara.
- Corsa Freak 110/80-14 - Rp. 219.000
- Corsa Freak 80-90-14 - Rp. 159.000
- Corsa Freak 100/80 14 - Rp. 199.000
- Corsa Freak R14 90/80 14 - Rp. 188.000
- Corsa Freak R14 100/80 14 - Rp. 219.000
- Corsa Freak R14 110/80-14 - Rp. 249.000
- Corsa MT Cross X 70/100-14 - Rp. 236.000
- Corsa MT Cross X 90/100-14 Rp. 262.000
- Corsa Planeto SE-30 90/90-14 - Rp. 169.000
- Corsa Planeto SE-30 80/90-14 - Rp. 139.000
- Corsa Planeto XE-30 70/90-14 - Rp. 142.000
- Corsa Planeto XE-30 90/90-14- Rp. 205.000
- Corsa Platinum R26 80/80–14 - Rp. 130.000
- Corsa Platinum R26 90/80–14 - Rp. 160.000
- Corsa Platinum R26 100/80–14 - Rp. 200.000
- Corsa Platinum R9980/80-14 - Rp. 135.000
- Corsa R46 80/80 14 - Rp. 245.000
- Corsa S88 80/80-14 - Rp. 135.000
- Corsa S88 90/80–14 - Rp. 162.000
- Corsa Sport Rain 120/70 14 55S - Rp. 265.000
- Corsa Touring S01 80/90 14 40P - Rp. 106.000
- Corsa Touring S01 90/90 14 46P - Rp. 153.000
- Corsa Touring S22 80/90 14 40P - Rp. 124.000
- Corsa Touring S22 90/90 14 46P - Rp. 127.500
- Corsa Touring S22 80/90 16 43P - Rp. 143.500
- Corsa Touring S22 90/90 14 46P - Rp. 153.000
- Corsa Touring S33 80/80 14 - Rp. 205.000
- Corsa Touring S33 90/80 14 - Rp. 250.000
- Corsa Touring S33 100/80 14 - Rp. 277.000
Harga Ban Motor Matik Swallow
Ban motor matik Swallow adalah salah satu ban lokal dengan kualitas terbaik yang bisa menjadi alternatif kamu dalam memilih ban motor. Ban produksi PT. Industri Kareta Deli ini sudah mendapatkan sertifikat SNI atau Standard Nasional Indonesia dan juga sertifikat dari negara-negara Eropa, Amerika Serikat, dan Jepang. Nah untuk kisaran harganya, simak ulasan berikut ini.
Berita Terkait
Mobil
10 Juni 2024
Menyambut Masa Depan Ini yang Dilakukan Bridgestone di Indonesia
Motonews
11 Januari 2024
Tak Cuma Mobil, Motor Juga Bisa Mengalami Aquaplaning
Tips & Trik
30 November 2023
Ini Ban Motor yang Aman dan Cocok di Musim Hujan
Sirkuit
21 November 2023
Bos Michelin Tanggapi Tudingan Jorge Martin yang Diberi Ban Jelek di MotoGP Qatar 2023
Sirkuit
21 November 2023
Jorge Martin Merasa 'Disabotase' Ban Motornya hingga Gagal Pepet Bagnaia di Qatar
Motonews
8 Oktober 2023
Millennium Tires Luncurkan Ban Vespa dengan Tampilan Vintage, Intip Harganya
Motonews
21 Agustus 2023
Diam-diam Ban Baru IRC Yamaha Aerox 155 Mengaspal di Sirkuit Mandalika
Tips & Trik
30 Juni 2023
5 Hal yang Enggak Boleh Dilakukan Jika Motor Pakai Ban Tubeless
Tips & Trik
2 Maret 2023
Catat Nih, Hal-hal yang Perlu Dilakukan Pengendara Motor saat Musim Hujan
Tips & Trik
31 Januari 2023
Awas Terpeleset, Begini Cara Mengendarai Motor yang Aman di Jalan Basah
Terpopuler
Motonews
18 November 2024
Harga Terjangkau Helm Motor Buatan India Curi Perhatian di Indonesia
Motonews
16 November 2024
Gara-gara Jualan Oli Palsu 3 Bengkel Motor di Jawa Tengah Digeledah
Motonews
13 November 2024
New Yamaha R125 Dijual Tahun Depan, Mesinnya Lebih Kecil dari Yamaha R15 di RI
Motonews
11 November 2024
Pameran Motor IMOS 2024 Catat Transaksi Penjualan Rp70 Miliar
Motonews
9 November 2024