Viral Video Tukang Cuci Motor Barbar tapi Hasilnya Bikin Kaget
100kpj – Tempat pencucian motor menjadi pilihan akhir jika rasa malas atau kondisinya sudah kontor sekali. Kini tukang cuci motor pun sudah menjamur, dan mayoritas pengerjaannya sama.
Memang ada yang memakai area tanjakan atau hidrolik agar memudahkan pembersihan bagian bawah motor. Tapi baru-baru ini viral video tukang cuci yang pengerjannya sangat barbar.
Baca Juga: Viral Innova Ini sampai Lepas Tangki Bensin di SPBU karena Hal Sepele
Dalam video viral yang diunggah oleh akun @receh.id nampak motor-motor tengah dicuci dengan normal. Namun, seketika motor direbahkan di lantai untuk membersihkan bagian bawahnya.
"Di tidurin dong motor gue. Ternyata motor org juga bukan mor gue aja yang di tidurin," tulis keterangan dalam video tersebut.
Tentunya cara menyuci motor seperti itu sangatlah tidak biasa. Belum lagi bodi motor sangat berisiko lecet jika tidak memakai alas lagi. Akan tetapi, si pemilik motor mengaku kaget dengan hasil cuciannya.
Dia menilai motor Honda Scoopy miliknya sangat bersih sekali. "Bersih banget si bapa nyuci nya. Kaya baru dari dealer lagi bersih banget," lanjutnya.

Kata Bos Pertamina soal Tudingan BBM Pertamax Bikin Mobil-mobil Rusak

Viral Anak Kecil Injak Pedal Gas Mobil Listrik Tabrak Tembok MOI Kelapa Gading

Gak Nyangka Cuma Buat Ini Pengemudi Fortuner Pakai Pelat TNI

Ternyata Ini Pemilik Pelat TNI Fortuner yang Ribut sama Wartawan

Viral Pengemudi Fortuner Adik Jenderal TNI vs Wartawan

Viral Pengguna Xpander Sering Tabrakan, Segini Biaya Perbaikan Bodi Mitsubishi

Sopir Truk Penyebab Kecelakaan di GT Halim: Saya Tanggung Jawab Beli Semua Mobil Korban

Mahalnya Mobil Mercedes Ibu Livy Renata yang Viral dan Diduga Hasil Donasi Netizen

Pemerintah Larang Bus Pakai Klakson Telolet Usai Renggut Nyawa Bocah di Merak, Denda Rp500 Ribu

Setelah Porsche, Muncul Mitsubishi Xpander Tabrak Kafe Hingga Pagar Sekolah

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Pertama di Dunia Yamaha Aerox Baru Meluncur di RI, Pakai Teknologi NMAX Turbo

Besok Yamaha Aerox Baru Meluncur di Indonesia, Pakai Mesin NMAX Turbo?

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
