KTM 125 Duke Baru Meluncur Sebentar Lagi, Harga Diprediksi Rp27 Jutaan
Kamis, 3 Desember 2020 | 10:30 WIB
KTM 125 Duke baru diproyeksikan masih memakai mesin 124cc bersilinder tunggal dengan standar emisi atau Bharat Staget 6 (BS6) yang diklaim lebih ramah lingkungan. Pembakalan tersebut disandingkan dengan transmisi manual 6 percepatan yang mampu menghasilkan tenaga 14,5 daya kuda dan torsi puncak 12 Nm.
Baca juga: Yamaha D’elight Resmi Meluncur, Tampangnya Mirip-mirip Vespa
Sayangnya, KTM 125 Duke anyar kemungkinan baru dikenalkan dan dipasarkan di India saja. Sedangkan soal harga, sejumlah sumber memrediksi ada kenaikan 5 ribu rupee atau Rp960 ribu dibanding versi yang saat ini beredar. Maka artinya, calon senjata baru KTM itu bakal dilepas ke konsumen mulai dari Rp27 jutaan.
Berita Terkait
Sirkuit
20 November 2024
Hasil Tes MotoGP 2025 di Catalunya, Marc Marquez Kalah Cepat dari Adiknya
Sirkuit
2 Juni 2024
Dikontrak KTM di MotoGP 2025, Pedro Acosta 'Unjuk Gigi' Depan Brad Binder di Mugello
Sirkuit
6 April 2024
Juara Dunia MotoGP Percaya Marc Marquez Jadi Rekan Pedro Acosta di KTM
Sirkuit
4 Februari 2024
Adik Valentino Rossi Beri Sinyal Kebangkitan Honda di MotoGP 2024, Waspadai Yamaha di Trek Lurus
Sirkuit
4 September 2023
Ngeri! Spek Motor Brad Binder yang Lindas Kaki Pecco Bagnaia di MotoGP Catalunya
Sirkuit
26 Juli 2023
Saking Tak Mau Rekrut, KTM Bilang Gini soal Gaya Membalap Marc Marquez
Sirkuit
12 Juli 2023
Belajar dari Rossi dan Lorenzo, KTM Pikir-pikir Lagi Buat Rekrut Marc Marquez dari Honda
Sirkuit
27 Juni 2023
Marc Marquez Murka Dikabarkan Tawarkan Diri Gabung ke KTM
Sirkuit
15 Desember 2022
KTM Butuh Uang Triliunan Rupiah Agar Bisa Meraih Podium MotoGP
Sirkuit
5 Desember 2022
Anggaran di Formula 1 Dipangkas, Insinyur KTM Ikut Kembangkan Teknologi di MotoGP
Terpopuler
Motonews
18 November 2024
Harga Terjangkau Helm Motor Buatan India Curi Perhatian di Indonesia
Motonews
16 November 2024
Gara-gara Jualan Oli Palsu 3 Bengkel Motor di Jawa Tengah Digeledah
Motonews
13 November 2024
New Yamaha R125 Dijual Tahun Depan, Mesinnya Lebih Kecil dari Yamaha R15 di RI
Motonews
11 November 2024
Pameran Motor IMOS 2024 Catat Transaksi Penjualan Rp70 Miliar
Motonews
9 November 2024