Wajah dan Fitur Baru Honda Odyssey, Toyota Alphard Kudu Waspada
100kpj – Honda baru saja meluncurkan Odyssey terbaru, mobil yang masuk dalam jajaran multi purpose vehicle (MPV) ini memiliki wajah baru. Belum lagi, Honda Odyssey ditanami teknologi tercanggih saat ini.
Di Indonesia, mobil-mobil bongsor masih jadi primadona karena mampu menampung banyak penumpang. Itu juga yang membuat pabrikan otomotif di Tanah Air berlomba-lomba menyiapkan produk multi purpose vehicle (MPV).
Baca Juga: Rolls-Royce Ghost Baru Sajikan Fitur Mewah Nan Canggih, Harga Rp4,8 M
Tampilan Baru Honda Odyssey
Memang Honda Odyssey ditawarkan untuk pembeli yang memiliki kemampuan finansial dengan kategori mapan. Tak heran, jika kendaraan ini menjadi salah satu pesaing bagi Toyota Alphard.
Seperti dikutip dari situs resmi Honda Jepang, Rabu 2 September 2020, Odyssey tampil dengan wajah baru. Mobil ini akan memakai lampu utama LED, serta memiliki grille berukuran besar.

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!

New Honda PCX 160 Meluncur dengan Desain dan Fitur Baru, Harga Rp33 Jutaan

Toyota Owners Club Gelar Jambore ke-13 yang Dihadiri 19 Komunitas

Punya Alphard Sudah Biasa, Lexus LM 500h Baru Cocok Buat Konglomerat

10 Brand Mobil Paling Diburu Orang RI di Bulan Lalu, BYD Bikin Pusing Pemain Lama

Besok Pengguna Mobil Honda Siap Geruduk Makassar, Ada Apa?

Honda Bikin Mesin Motor Pakai Turbo, Siap Jadi Pesaing Kawasaki Ninja H2

Honda dan Acura Unjuk Gigi di Pameran Modifikasi SEMA 2024, Siap Jual Part Racing HRC

Honda Scoopy Baru Meluncur, Apa Istimewanya?

Hadir di 3 Pulau Berbeda Honda Bikers Day 2024 Digeruduk Ribuan Motor Honda

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
