Enggak Mau Kalah dengan Grab, Gojek Mulai Gunakan Mobil Listrik Toyota
100kpj – Menyambut era ramah lingkungan, perusahaan transportasi online berlomba-lomba menggunakan kendaraan listrik. Untuk taksi berbasis aplikasi, Grab lebih dulu memanfaatkan mobi listrik sebagai armada barunya.
Hyundai Ioniq Electric dipilih Grab Indonesia sebagai moda transportasinya yang pertama. Lalu melihat rivalnya yang sudah menerapkan hal tersebut, Gojek juga tak mau kalah menggunakan mobil tanpa emisi sebagai armadanya.
Melalui PT Solusi Mobilitas Bangsa, sebagai perusahaan patungan PT Astra International Tbk dan Gojek, mereka memilih Toyota Prius PHEV (Plug-in Hybrid Electric Vehicle) sebagai armada barunya untuk pelayanan GoFleet.
Tentu sebagai anak perusahaan, PT Toyota Astra Motor (TAM) yang menyediakan unit Prius PHEV untuk GoFleet. Namun terkait peruntukan sedan bertenaga listrik itu, Marketing Direktur PT TAM, Anton Jimmi Suwandy enggan menjelaskan.
“Mungkin detail GoFleet menggunakan Prius PHEV bisa ditanyakan ke pihak yang bersangkutan. Mereka beli 5 unit,” ujar Anton kepada 100KPJ, Rabu 18 Maret 2020.
Menurutnya dengan taksi online menggunakan Prius PHEV, diharapkan masyrakat menjadi lebih sadar soal pentingnya menjaga lingkungan. Selain itu, konsumen yang memanfaatkan jasannya bisa langsung merasakan kelebihan mobil listrik.

Viral Ojol Jambret Ponsel Penumpangnya dan Seret hingga Ratusan Meter

Toyota Prius Generasi Terbaru Meluncur, Hadirkan Versi HEV dan PHEV

Selain Tesla, Blue Bird Tambah Armada Pakai Mobil Listrik Toyota

Punya Nyali Besar Pengguna Vespa Tendang Motor Ojol dan Ajak Duel

Cara Daftar Gojek Terbaru yang Mudah Beserta Syarat-syaratnya

Nasib Ojol Gojek Setelah ada GoTo, Bukannya Makmur Malah Menderita?

Menyayat Hati Surat Anak Driver Taksi Online Yang Dinaiki Rizky Febian

Motor Ini Dianggap Oleh Gojek Bisa Untungkan Mitranya

Siap-Siap Gojek Akan Luncurkan Fitur Baru di Masa Pandemi 2021

Pertamina Gandeng Gojek Uji Infrastruktur Kendaraan Listrik di 2021

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
