Cara Suzuki agar Pengguna Mobilnya Pakai Suku Cadang Asli
100kpj - Memiliki mobil dengan kondisi prima menjadi impian semua pemilik, namun untuk mendapatkan hal itu bukan sekadar mengganti oli mesin secara rutin, karena ada komponen yang perlu diganti seiring pemakaian.
Komponen yang ada di dalam mobil bisa rusak seiring pemakaian, atau sudah melewati batas usianya. Sehingga spare parts yang sudah tidak bekerja maksimal perlu diganti agar mobil tetap nyaman digunakan.
Untuk mengganti spare parts, atau suku cadang, tidak semua pemilik mobil melakukan pembelian di bengkel resmi, ada juga yang memilih bengkel umum yang beredar di pinggir jalan karena dianggap lebih murah.
Oleh sebab itu, berbagai cara dilakukan produsen bersama jaringan bengkel resminya untuk menarik perhatian konsumen, salah satunya memangkas harga suku cadang, hingga menawarkan promo menarik seperti yang dilakukan Suzuki.
Meskipun sparepart Suzuki sudah dikenal lebih murah dari brand Jepang lainnya, namun PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) sebagai produsen tetap menawarkan promo khusus di pameran Gaikindo Jakarta Auto Week, atau GJAW 2024.
Selama pameran berlangsung di ICE, BSD, Tangerang, pada 22 November sampai 1 Desember 2024, jenama berlogo S itu menawarkan berbagai kemudahan buat konsumen yang ingin membeli sparepart original.

Wuling Gandeng DHL Demi Optimalkan Distribusi Suku Cadang

Belum ada yang Punya, Suzuki Jimny 5-pintu Edisi Ini Hadir di GJAW 2024

Suzuki Jimny Tidak Akan Dijadikan Mobil Listrik, Diduga Jadi Hybrid

Spesifikasi Suzuki eVitara, Wujud Produksi Suzuki eVX yang Jadi Mobil Listrik Pertamanya

Federal Oil Tingkatkan Kualitas Mekanik Lewat Mechanic Contest & Certification 2024

Menginjak Usia Satu Tahun, Ini yang Dilakukan Komunitas Suzuki V-Strom

Suzuki Avenis 125 Cacat Produksi, Pemilik Harus ke Bengkel

Gak Usah ke Bengkel Umum Lagi, Sekarang Harga Suku Cadang Toyota Lebih Murah

Penjualan Mobil Suzuki Meroket di GIIAS 2024, Ini Model yang Paling Laku

Oli Mobil Ini Diklaim Bisa Bikin Irit BBM Sampai 60 Liter Per Tahun

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
