GIIAS 2024 Jadi Ajang Unjuk Gigi Mobil China, Banyak Pendatang Baru
100kpj – Pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show, atau GIIAS 2024 akan berlangsung di ICE BSD, Tangerang, 18-28 Juli 2024. Ada banyak merek mobil China pendatang baru yang akan unjuk gigi di ajang tersebut.
Ketua Umum Gaikindo, Yohannes Nangoi, mengatakan, pasar otomotif Indonesia sangat potensial, sehingga menjadi alasan masuk, dan berkembangnya industri kendaraan bermotor dari berbagai negara, termasuk China.
“Tidak hanya memanfaatkan pasar, namun juga berinvestasi dan membangun basis produksinya di Indonesia,” ujar Nangoi, dikutip dari keterangannya, Kamis 13 Juni 2024.
Pameran otomotif tahunan itu akan diikuti 55 merek kendaraan bermotor dari berbagai negara seperti Jepang, Korea, Cina dan negara negara Eropa. Jumlah itu lebih banyak dari tahun sebelumnya yang hanya 44 brand.
Terbagi menjadi 31 merek mobil penumpang, yaitu Audi, BAIC, BMW, BYD, Chery, Citroen, Daihatsu, GAC Aion, GWM, Honda, Hyundai, Jaecoo, Jetour, KIA, Lexus, Mazda, Mercedes-Benz, MG, MINI, Mitsubishi Motors.
Kemudian Neta, Nissan, Porsche, Seres, Subaru, Suzuki, Toyota, VinFast, Volkswagen, Volvo, dan Wuling. Sedangkan ada 4 merek kendaraan komersial seperti Hino, Isuzu, Mitsubishi Fuso, UD Trucks.

Gebrakan Neta di Tahun Depan demi Mendongkrak Penjualan di Indonesia

BYD Catatkan 1.400 SPK Selama 10 Hari, Ini Model Terlarisnya

Lantaran Bentuknya Unik, Pengguna Mobil Listrik Ini Jadi Perhatian di Jalan

Tahun Depan Mobil Listrik Aletra akan Dibuat di Purwakarta

Komparasi Aletra L8 vs BYD M6, Beda Harga Gimana Jarak Tempuhnya

Tahun Depan BYD Jualan Mobil Hybrid di Indonesia

Prabowo Minta Pabrikan Otomotif Kerja Sama Bikin Mobil Indonesia

Beda Kelas Harga Hyundai Tucson Baru Lebih Mahal dari Yaris Cross dan Honda HR-V, Pilih Mana?

New Hyundai Tucson Hybrid Meluncur di RI, Begini Spesifikasi dan Harganya

10 Brand Mobil Paling Diburu Orang RI di Bulan Lalu, BYD Bikin Pusing Pemain Lama

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
