Nissan dan Honda Siap Bersatu Melawan Mobil Listrik China yang Makin ‘Gila’
100kpj – Pertumbuhan kendaraan listrik di China sangat pesat, mengalahkan sejumlah negara di belahan dunia. Tidak heran jika brand Jepang yang awalnya menguasai segmen mobil konvensional mulai ketar-ketir.
Sejumlah brand asal Jepang melakukan berbagai cara agar ikut tumbuh dalam perkembangan mobil listrik yang saat ini dikuasai Tiongkok. Salah satu caranya melakukan kolaborasi, seperti rencana Nissan dan Honda.
“Nissan Motor mempertimbangkan kerjasama dengan Honda Motor untuk kendaraan listrik yang mencakup pengadaaan, dan pengembangan bersama,” ujar salah satu sumber anonim Nissan kepada Nikkei Asia, dikutip, Kamis 14 Maret 2024.
Honda tergolong banyak melakukan kolaborasi dengan sejumlah brand demi mempercepat lahirnya kendaraan listrik, diantaranya menggandeng perusahaan teknologi dari negara asalnya, yaitu Sony Group Corporation.
Kerjasama kedua perusahaan asal Jepang itu diberi nama Sony Honda Mobility Inc. Produk pertama yang mereka perkenalkan adalah mobil listrik bernama Afeela, sedan coupe besar itu punya segudang fitur canggih.
Mobil listrik berteknologi canggih itu direncanakan mulai bisa dipesan oleh konsumen pada awal 2025, dan mulai melakukan pengiriman unit ke tangan konsumeen pada pertengahan tahun 2026 untuk pasar Amerika Utara.

Bocoran Mobil Baru Toyota di 2025 Ada Hybrid, EV dan Gazoo Racing

Gebrakan Neta di Tahun Depan demi Mendongkrak Penjualan di Indonesia

Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!

Lebih Mahal Rp18 Jutaan Ini Ubahan Hyundai Kona Electric N Line

Beli Mobil Listrik Wuling Menjelang Akhir Tahun Gak ada Ruginya, Kok Bisa?

BYD Catatkan 1.400 SPK Selama 10 Hari, Ini Model Terlarisnya

Lantaran Bentuknya Unik, Pengguna Mobil Listrik Ini Jadi Perhatian di Jalan

New Honda PCX 160 Meluncur dengan Desain dan Fitur Baru, Harga Rp33 Jutaan

Tahun Depan Mobil Listrik Aletra akan Dibuat di Purwakarta

Komparasi Aletra L8 vs BYD M6, Beda Harga Gimana Jarak Tempuhnya

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
