Terobos Portal Parkir, Pemilik Lamborghini Dihujat Warganet
100kpj – Mobil sport seperti Lamborghini memiliki dimensi yang rendah, hingga bisa melewati portal parkir tanpa harus dibuka. Itu juga yang membuat, sebuah Lamborghini Aventador di Surabaya diserang warganet karena dituduh tak bayar parkir.
Video tersebut viral di jejaring sosial Instagram, usai diunggah oleh akun @agoez_bandz4. Akun itu, mengunggah dengan caption yang menjelaskan untungnya memiliki super car seperti Lamborghini.
"Nggak heran mengapa mobil seperti ini harganya sangat tinggi. Rupanya mobil kayak gini bisa melakukan yang mobil biasa lainnya tak bisa lakukan. Apa itu? Bisa nerobos palang pintu loket parkir. Abangnya sampai bingung melongo," tulisnya.
Hal tersebut langsung memantik para warganet untuk memberikan komentar. Bahkan, tak sedikit yang memberikan hujatan karena aksinya yang menerobos lewat kolong portal parkir dan dituding tak bayar.
"Mobil mahal doang buat bayar karcis ae gamau mending naek angkot ae sekalian," tulis salah satu warganet.
Akan tetapi, warganet salah paham dan menilai sang pemiliki main pergi saja tanpa membayar parkir. "ya udah hahaha sesudah bayar bilang mbak jangan dibuka portalnya ya," jawab @melvintenggara di kolom komentarnya.

Kata Bos Pertamina soal Tudingan BBM Pertamax Bikin Mobil-mobil Rusak

Viral Anak Kecil Injak Pedal Gas Mobil Listrik Tabrak Tembok MOI Kelapa Gading

Gak Nyangka Cuma Buat Ini Pengemudi Fortuner Pakai Pelat TNI

Menyala Abangku! Gegara Ribut Komisi Pedagang Mobil Bakar Lamborghini

Ternyata Ini Pemilik Pelat TNI Fortuner yang Ribut sama Wartawan

Viral Pengemudi Fortuner Adik Jenderal TNI vs Wartawan

Viral Pengguna Xpander Sering Tabrakan, Segini Biaya Perbaikan Bodi Mitsubishi

Sopir Truk Penyebab Kecelakaan di GT Halim: Saya Tanggung Jawab Beli Semua Mobil Korban

Mahalnya Mobil Mercedes Ibu Livy Renata yang Viral dan Diduga Hasil Donasi Netizen

Pemerintah Larang Bus Pakai Klakson Telolet Usai Renggut Nyawa Bocah di Merak, Denda Rp500 Ribu

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
