Mengikuti Jejak VinFast, Presiden Jokowi Lobi Vietnam Bikin Mobil Listrik Bareng
“Ini merupakan implementasi kerja sama yang konkrit, baik dalam kerangka ASEAN maupun kerangka bilateral Indoneisa-Vietnam,” tuturnya.
Para petinggi VinFast yang merupakan perusahaan lokal buatan konglomerat Vietnam, atau Vingroup, juga mengunjungi Kementerian Perdagangan, yang bertepatan dengan penyelenggaran KTT Asean ke-43 di Jakarta.
Melalui keterangan resmi Kemendag, Indonesia membuka peluang besar bagi negara-negara lain yang ingin berkolaborasi untuk pengembangan ekosistem kendaraan listrik, salah satunya dengan Vietnam.
Tidak diketahui rencana ke depan yang akan dilakukan, meski Indonesia sudah memiliki Esemka sebagai brand yang selalu dikaitkan sebagai mobil nasional.
VinFast pertama kali unjuk gigi melalui mobil SUV, dan sedan di ajang Paris Motor Show beberapa tahun lalu. Pada 2020, menjadi 10 merek terlaris di negara asalnya, besaing dengan Toyota, Mitsubishi, Hyundai, Mazda, dan nama besar lainnya.
Saat itu ada tiga produk yang sudah mereka jual, yaitu VinFast Fadil di segmen city car, Lux A2.0 sedan, dan Lux SA2.0 adalah SUV yang debut sejak 2019. Kini mereka juga memiliki mobil listrik yang diberi nama VF3.

Bocoran Mobil Baru Toyota di 2025 Ada Hybrid, EV dan Gazoo Racing

Gebrakan Neta di Tahun Depan demi Mendongkrak Penjualan di Indonesia

Lebih Mahal Rp18 Jutaan Ini Ubahan Hyundai Kona Electric N Line

Beli Mobil Listrik Wuling Menjelang Akhir Tahun Gak ada Ruginya, Kok Bisa?

BYD Catatkan 1.400 SPK Selama 10 Hari, Ini Model Terlarisnya

Lantaran Bentuknya Unik, Pengguna Mobil Listrik Ini Jadi Perhatian di Jalan

Tahun Depan Mobil Listrik Aletra akan Dibuat di Purwakarta

Komparasi Aletra L8 vs BYD M6, Beda Harga Gimana Jarak Tempuhnya

Liburan Pakai All New Kona Electric Pengeluaran Lebih Irit, Cuma Rp100 Ribuan

Hyundai Siap Meluncurkan Mobil Listrik Baru di Akhir Tahun Ini

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
