Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Roof Rail di Hyundai Stargazer X Ternyata Cuma Pemanis, Tak Bisa Menahan Beban

Hyundai Stargazer X
Sumber :

Selain roof rail, ada beberapa perbedaan Stargazer X dibandigkan dengan Stargazer sebelumnya. Mulai dari bumper, grill, cap mesin, over fender. juga kalau kita masuk ke interiornya yang tipe yang ada leather itu juga ada aksen-aksen merah jahitan dengan benang merah.

Hyundai Stargazer X

Lalu ada penambahan rem belakang cakram pada Staragez X, berbeda dengan versi MPV yang masih tromol. Mobil ini dijejali mesin Smartstream G4FIII 1.5 MPI Inline 4 Cylinder DOHC yang menghasilkan tenaga dan torsi maksimum masing-masing 115ps/6.300rpm dan 143,8Nm/4.500rpm.

Soal harga, Hyundai Stargazer X ditawarkan dengan banderol Rp325,6 juta untuk tipe Style dan Rp336,2 juta untuk tipe Prime. Kedua angka sudah berstatus on the road DKI Jakarta.

Berita Terkait
hitlog-analytic