Siap Dibuka Presiden Jokowi, GIIAS 2023 Dihadiri Mobil Baru Pertama di Dunia
100kpj – Gaikindo Indonesia International Auto Show, atau GIIAS 2023 berlangsung di ICE BSD, Tangerang pada 10-20 Agustus. GIIAS juga akan menjadi tempat perluncuran mobil baru yang pertama kali hadir di dunia.
Total ada 49 merek kendaraan bermotor, termasuk 29 merek kendaraan penumpang, yaitu Audi, BMW, Chery, Citroen, Daihatsu, DFSK, Honda, Hyundai, KIA, Lexus, Mazda, Mercedes-Benz, MG, Mini, Mitsubishi Motors.
Kemudian Nissan, Porsche, Seres, Subaru, Suzuki, Toyota, Volkswagen, Volvo, Wuling, dan empat merek baru asal China yang meliputi Great Wall Motor, atau GWM Tank, Maxus, Ora, dan Neta.
Untuk 5 merek komersial ada Hino, Isuzu, Mitsubishi Fuso, Toyota, UD Truck. Sedangkan 15 merek sepeda motor, yaitu Alva, Aprilia, Astra Honda Motor, Benelli, Exotic, Harley-Davidson, Ion Mobility, Keeway.
Lalu Motoguzzi, Pacific, Piaggio, Polytron, Royal Enfield, Segway, dan Vespa. Beberapa brand yang hadir nantinya akan unjuk gigi dengan merilis produk-produk terbaru, baik kendaraan roda empat, atapun motor.
Ketua Umum Gaikindo, Yohannes Nangoi mengatakan, GIIAS tahun ini menjadi catatan paling banyak peserta, atau yang hadir. Untuk pameran ini akan menjadi peluncuran dua mobil baru world premiere.

Mitsubishi XForce Varian Tertinggi Punya Fitur Canggih, Bisa Jalan Sendiri

Tahun Depan BYD Jualan Mobil Hybrid di Indonesia

Beda Kelas Harga Hyundai Tucson Baru Lebih Mahal dari Yaris Cross dan Honda HR-V, Pilih Mana?

New Hyundai Tucson Hybrid Meluncur di RI, Begini Spesifikasi dan Harganya

10 Brand Mobil Paling Diburu Orang RI di Bulan Lalu, BYD Bikin Pusing Pemain Lama

Jetour Resmi Umumkan Harga 2 Mobilnya di Indonesia, Dashing dan X70 Plus

Ini yang Bikin Gaikindo Pede Penjualan Mobil Bisa Tembus 1 Juta Unit Lagi

Mitsubishi Siap Hadirkan Mobil Masa Depan di GJAW 2024

27 Merek Mobil Ramaikan Pameran GJAW 2024, Ada Merek Baru

All New Hyundai Santa Fe Meluncur di Indonesia, Harganya Mulai Rp600 Jutaan

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
