Wuling Alvez Jawab Kebutuhan Anak Muda, Mobil Canggih Tidak Harus Mahal
Fitur tersebut adalah ADAS (Advanced Driver Assistance System), mobil bisa berjalan sendiri tanpa perlu menekan pedal gas, memegang setir, dan menginjak rem dalam beberapa waktu tertentu, dan sesuai kondisi jalan.
Brand and Marketing Director Wuling Motors Dian Asmahani mengatakan, kebutuhan pasar, terutama anak muda yang menjadi target pengguna Alvez semakin dinamis, dan mereka membutuhkan teknologi yang serba digital.
“Mereka permintaannya ingin produk desain bagus, fitur lebih unggul, sudah digital servis, dan segala macem. Kita berusaha menjawab kebutuhan itu dengan harga yang cocok juga untuk anak muda. Ini adalah inovasi (fitur banyak tidak harus mahal),” ujar Dian, dikutip Jumat 17 Februari 2023.
Sementaraq bagi konsumen yang sudah melakukan pemesanan di IIMS, baru akan menerima unitnya di bulan depan, sesuai dengan jadwal produksi massal pabrik.
“Alvez baru akan diproduksi massal Maret, sekaligus rencana pengiriman ke konsumen (di bulan yang sama),” tuturnya.

Gebrakan Neta di Tahun Depan demi Mendongkrak Penjualan di Indonesia

Beli Mobil Listrik Wuling Menjelang Akhir Tahun Gak ada Ruginya, Kok Bisa?

BYD Catatkan 1.400 SPK Selama 10 Hari, Ini Model Terlarisnya

Lantaran Bentuknya Unik, Pengguna Mobil Listrik Ini Jadi Perhatian di Jalan

Tahun Depan Mobil Listrik Aletra akan Dibuat di Purwakarta

Komparasi Aletra L8 vs BYD M6, Beda Harga Gimana Jarak Tempuhnya

Wuling Gandeng DHL Demi Optimalkan Distribusi Suku Cadang

Tahun Depan BYD Jualan Mobil Hybrid di Indonesia

Mobil Hybrid Wuling Diganjar Garansi Seumur Hidup di GJAW 2024

New Hyundai Tucson Hybrid Meluncur di RI, Begini Spesifikasi dan Harganya

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
