Promo Kredit Pajero Sport di Bulan Ini, Cukup Bayar DP Segini
100kpj – Jelang akhir tahun banyak hampir semua merek kendaraan menawarkan promo menarik demi dongkrak penjualan. Salah satunya seperti yang ditawarkan PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI).
Distributor mobil Mitsubishi di Indonesia itu menawarkan program pembelian selama Oktober untuk semua model. seperti Mitsubishi Xpander, Xpander Cross, Pajero Sport, hingga Outlander PHEV (Plug-in Hybrid Electric Vehicle).
Baca juga: Kaum Pas-pasan Jangan Kaget, Segini Cicilan Paling Murah All New Vios
“Oktober ini kami menyediakan program penjualan yang menarik yang dapat dimanfaatkan sepenuhnya oleh konsumen untuk memudahkan kepemilikan kendaraan Mitsubishi Motors,” ujar Director of Sales & Marketing Division PT MMKSI, Tetsuhiro Tsuchida dikutip dari keterangan resminya, Kamis 13 Oktober 2022.
Bagi yang ingin mengajukan kredit Pajero Sport, bisa memanfaatkan lising internal Mitsubishi, yaitu PT Dipo Finance. Terdapat promo DP (Down Payment) ringan mulai 15 persen, paket servis untuk kredit selama 5 tahun.
Mobil SUV itu bisa dicicil tanpa bunga alias nol persen, terkecuali tipe Dakar Ultimate. Tidak diketahui berlaku untuk tenor berapa lama. Namun biasanya hanya satu tahun, atau dua tahun dengan kategori konsumen tertentu.

Beli Mobil Listrik Wuling Menjelang Akhir Tahun Gak ada Ruginya, Kok Bisa?

Beli Mobil Baru di GJAW 2024 Bisa dapat Daihatsu Rocky Gratis Jika Beruntung

Mobil Hybrid Wuling Diganjar Garansi Seumur Hidup di GJAW 2024

Banjir Promo, Selama November Beli Mobil Wuling di 4 Mall Ini Banyak Untungnya

Selama Oktober Kredit Mobil Listrik Neta X Gak Perlu Uang Muka

Body Kit Khusus Pajero Sport Hadir di IMX 2024, Bukan Gagah di Off-road

Banyak Dipakai di Perkotaan, Pajero Sport Baru Dikasih Fitur yang Tidak Biasa

Toyota Fortuner Baru Meluncur Besok di RI, Apakah Disematkan Teknologi Hybrid?

Wuling Alvez Banjir Promo di GIIAS 2024, Gak Perlu Keluar Biaya Buat Servis

Bulan Ini Beli Mobil Listrik Wuling Banyak Untung, Jika Kredit Cuma Segini Cicilannya

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
