Wuling Perlihatkan Sketsa GSEV yang akan Dijual di Indonesia
Dian Asmahani, Brand & Marketing Director Wuling Motors mengatakan, bentuk dari GSEV yang dijual di Indonesia nantinya akan sepenuhnya berbeda dengan apa yang sering Wuling bawa ke acara Pameran.
"Mobil listrik ini nanti dibuat dengan spesifikasi yang berbeda dengan yang ada sekarang. Yang jelas ini new model, bukan yang pernah dipamerkan di Indonesia, tadi sketchnya sudah di-reveal," ucap Dian.
Pada ajang IIMS 2022, Wuling juga turut menggelar kompetisi kreatif bertajuk Your Own GSEV.
Campaign ini memiliki tujuan untuk mengedepankan desain EV, yang mudah dipersonalisasi secara tampilan.
Wuling mengajak masyarakat, para insan kreatif hingga automotive enthusiast, untuk turut berkreasi serta mengimprovisasi sketsa dari The Next Generation GSEV yang dapat diunduh dari akun media sosial Wuling.
Your Own GSEV berlangsung mulai dari 31 Maret 2022 hingga 31 Juli 2022, para partisipan diwajibkan untuk mengikuti seluruh akun media sosial Wuling.
Baik di Instagram @wulingmotorsid & @wulinggsev.id, dan 2 Facebook Page Wuling Motors Indonesia dan Wuling GSEV Indonesia.

Wuling Gandeng DHL Demi Optimalkan Distribusi Suku Cadang

10 Brand Mobil Paling Diburu Orang RI di Bulan Lalu, BYD Bikin Pusing Pemain Lama

Ini Daya Tarik Wuling Cloud EV Setelah Digunakan Konsumen 4 Bulan

Ramaikan IMX 2024, Wuling Hadirkan Alvez dan BinguoEV Spesial

Mobil Pikap Listrik Buatan Saudara Wuling Siap Dijual Awal Tahun Depan

Wuling Siap Bangun Pabrik Baterai Kendaraan Listrik di Indonesia

Pemenang Air ev Lite dan Potongan Harga BinguoEV hingga 50 Persen

Wuling Air ev Lite Kini Hadir dengan Jarak Tempuh 300 Km, Harga Rp190 Juta

10 Brand Mobil China Terlaris di Agustus 2024

BYD Belum Bisa Kalahkan Wuling Sebagai Brand Mobil China Terlaris di RI

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
