Tetangga Indonesia Bakal Diramaikan Taksi Terbang
100kpj – Salah satu anggapan orang tentang dunia otomotif di masa depan, yakni kendaraan tidak lagi menapak di jalan raya melainkan bisa terbang layaknya pesawat.
Hal itu sudah banyak ditampilkan di beberapa film fiksi ilmiah, ada mobil yang hanya melayang di atas aspal tapi ada juga yang bisa melesat ke angkasa.
Jika dahulu mobil terbang hanya sebatas impian, tidak demikian dengan saat ini. Ada beberapa perusahaan yang berusaha mewujudkannya, dan sebagian kecil sudah dalam tahap yang cukup jauh.
Tidak hanya untuk keperluan pribadi, kendaraan berwujud mobil yang bisa melayang di udara tersebut juga bakal dimanfaatkan sebagai alat transportasi layaknya taksi.
Dikutip dari Carscoops, Senin 21 Februari 2022, Singapura menjadi salah satu negara yang akan mengadopsi taksi terbang pada 2024. Setidaknya ada tiga perusahaan yang berminat menyediakan produk mereka, mulai dari eHang asal China, Hoversurf Scorpion buatan Rusia dan Volocopter VC dari Jerman.
Pihak Volocopter mengaku beberapa tahun ini sudah berhasil menyelesaikan banyak proses pengujian yang dibutuhkan, sehingga yakin mobil terbang rancangan mereka bisa resmi mengudara dalam waktu tidak lama lagi.

Kemampuan Taksi Terbang Buatan RI yang Siap Mengudara 4 Tahun Lagi

Taksi Terbang EHang Akhirnya Boleh Beroperasi Bawa Penumpang

Ketua MPR Bamsoet Lobi Presiden Jokowi Agar Taksi Terbang China Dipakai di IKN

Jokowi Cicipi Naik Taksi Terbang EHang 216, Jadi Transportasi Publik?

Bagi yang Penasaran, Ini Kemampuan Taksi Terbang di IKN Nusantara

Mobil Terbang di Ibu Kota Baru, Gaikindo: Banyak Aturan yang Perlu Dibuat

Mobil Terbang Hyundai Bakal Uji Coba di IKN Nusantara pada 2024

Atasi Kemacetan Pilih Mobil Terbang, atau Terowongan Usulan Elon Musk?

Elon Musk Sebut Terowongan Solusi atasi Kemacetan, Ini yang Terjadi di Las Vegas

Siap Digunakan di Ibu Kota Baru, Ini Kemampuan Mobil Terbang Pertama Hyundai

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
