Deddy Corbuzier Jadi Sorotan, Jangan Kaget isi Garasinya Mahal Semua
100kpj – Deddy Corbuzier selalu menjadi bahan perbincangan setelah membahas sesuatu di podcast pribadinya melalui channel Youtube. Salah satunya yang jadi sorotan perbincangannya soal covid-19 dengan stand up comedy, Mongol.
Deddy Corbuzier dan Mongol mengaitkan ODGJ (orang dalam gangguan jiwa) kebal terhadap virus corona tersebut, hingga di somasai. Namun di luar dari polemik judul, dan pembahasan di podcastnya, ada hal lain yang menarik.
Salah satunya adalah isi garasi mentalis sekaligus presenter tersebut. Pasalnya cukup banyak mobil-mobil mewah yang terparkir. Yang paling terbaru adalah Jeep Wrangler Rubicon 2-Door berwarna oranye, dan Tesla Model 3.
Rubicon dua pintu itu mengkombinasikan dua warna, dengan kombinasi hitam pada bagian kaca belakang, pilar D hingga atap. Over fender, dan bumper depan berkelir hitam tetap dipertahankan karena sudah menjadi ciri khasnya.
Bentuk lampu utamanya yang bulat mengandalkan cahaya halogen, sementara sein menempel di sisi fender depan. Tak ketinggalan foglamp pada bumper depan, velg dual tone berukuran 17 inci dibalut ban dual purpose 245/75.
Dimensinya lebih kompak dibandingkan Wrangler Sport 4-Door, secara total panjang SUV tersebut 4.751 mili meter, lebar 1.877 mm, dan tinggi 1.865 mm. Jarak poros roda 2.947 mm, dengan ground clearance 220 mm, untuk kapasitas bagasi belakang 2.009 liter.

Ungkap Status Mobil Rolls-Royce Kado Ulang Tahun Sandra Dewi yang Disita

Mengungkap Mobil Saipul Jamil saat Dibekuk Polisi di Tengah Jalan

Jangan Kaget Lihat Isi Garasi Kiki Fatmala ‘Si Manis Jembatan Ancol’

Spesifikasi Mobil Suami Lesti Kejora yang Dilelang Buat Palestina

Rizky Billar Lelang Mobil Pertamanya Rp250 Juta Buat Palestina, Apa Istimewanya?

'Bongkar' Isi Garasi Fuji yang Sedang Trending Gegara Chat Kasar ke Karyawan

Koleksi Mobil Mewah Celine Evangelista yang Punya Kedekatan dengan Jaksa Agung

Demi Biaya Hidup Bedu Jual Mercedes-Benz dan Pajero Sport, Ini Spesifikasi dan Harganya

IMX 2023 Ajang Modifikasi Terbesar yang Melibatkan Juri Internasional dan Selebritis

Desain dan Fitur Chery Omoda 5 Mampu Membius Natasha Wilona

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
