Siap-Siap Toyota Fortuner Canggih & Ramah Lingkungan Akan Diluncurkan
Sebagai informasi, beberapa waktu lalu Direktur Administrasi, Korporasi dan Hubungan Eksternal PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia, Bob Azam mengatakan bahwa pihaknya akan mulai memproduksi mobil dengan mesin hybrid.
“Tahun depan mulai meluncurkan produksi dalam negeri berteknologi hybrid,” ungkapnya dikutip dari Viva.
Konon Toyota Fortuner baru ini peluncuran akan dilakukan pada tahun depan, namun tidak disebutkan negara mana yang bakal menghadirkannya terlebih dahulu.Sebab, Fortuner tidak hanya dibuat di Indonesia saja, namun juga beberapa negara lain.
Bocoran yang beredar menyebutkan, mobil yang tersedia dalam varian penggerak empat roda itu akan mendapat banyak tambahan fitur.
Salah satunya yakni sunroof, yang saat ini sudah menjadi peranti standar di model para pesaingnya.
Selain itu, power steering yang bertugas membantu meringankan putaran kemudi juga akan diganti dengan varian elektrik. Meski kekuatannya tidak sebaik yang memakai oli, namun beban mesin bisa jadi berkurang sehingga pemakaian bahan bakar lebih efisien.
Toyota juga disebutkan bakal memasang berbagai peranti keselamatan terbaru, yang saat ini sudah diaplikasikan pada beberapa model andalan mereka.

All New Hyundai Santa Fe Hybrid vs Honda CR-V e:HEV, Siapa yang Lebih Unggul

Mengukur Kemampuan Off-road Toyota Fortuner Baru Varian Termahal

Ini yang Bikin Toyota Galau Jual Fortuner Hybrid Diesel di Indonesia

Daftar Harga Toyota Fortuner Baru, Naik Rp16 Jutaan Begini Ubahannya

Toyota Fortuner Baru Meluncur di RI, Bisa Diperintah dari Jarak Jauh

Harga Hyundai Santa Fe Hybrid di RI Bakal Lebih Murah dari Honda CR-V e:HEV

Toyota Fortuner Baru Meluncur Besok di RI, Apakah Disematkan Teknologi Hybrid?

Komparasi Fortuner Hybrid vs Fortuner GR Sport, Siapa yang Paling Bertenaga

Persaingan SUV Penguasa Jalanan di 2024, Pajero Sport Tumbangkan Fortuner

Daftar Harga Toyota Fortuner Hybrid, Paling Murah Setengah Miliar Lebih

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
