Daftar Harga Toyota Raize di RI, Lebih Mahal dari Daihatsu Rocky
Berdasarkan brosur yang dibagikan, tertulis mesin 1.000cc turbo tersedia tiga varian, yaitu tipe S transmisi matik, G manual, dan J dengan pilihan matik atau manual. Kemudian mesin 1.200cc hanya ada tipe G matik, dan manual.
Warnanya cukup beragam, secara total wiraniaga tersebut mengatakan, untuk dual tone saja terdapat lima pilihan, di mana warna bodi berbeda dengan atap dan spion namun hanya untuk tipe S. Sedangkan single tone ada tujuh pilihan warna.
“Dual tone black yellow, dan black silver mash tentatif, kalau black red, dan black white atau turquoise sepertinya ada. Single tone atau satu warna itu hanya untuk tipe G dan J,” katanya.
Selain itu, sinyal kuat Raize akan segera hadir di Tanah Air, terungkap melalui NJKB (Nilai Jual Kendaraan Bermotor) berdasarkan Peraturaan Menteri Dalam Negeri nomor 1 tahun 2021, terdaftar produk baru Toyota sebanyak 6 varian.
Kode mobil tersebut bertuliskan A250RA-GBVVJ dengan mesin berkapasitas 1.000cc tipe S bertransmisi matik CVT yang nilainya Rp191 juta, dan A251RA-GMXFJ mengandalkan mesin 1.200cc tipe G transmisi manual seharga Rp153,3 juta.
Berkaca dari nilai jual dasar, dan bocoran dari sejumlah tenaga penjual diler, ternyata banderol Raize lebih mahal dibandingkan Daihatsu Rocky. Mengingat SUV kompak berlogo D itu kabarnya akan dijual dengan range harga Rp170-210 jutaan.

Beli Mobil Baru di GJAW 2024 Bisa dapat Daihatsu Rocky Gratis Jika Beruntung

Mengulik Teknologi Daihatsu Rocky Hybrid yang Hadir di GIIAS 2024

Daihatsu Rocky Diganjar Diskon Puluhan Juta, Ada Hadiah Xenia Gratis

Gara-gara Ini Mobil China Pesaing Honda WR-V dan Toyota Raize Gagal Dijual

Modifikasi Honda WR-V di GIIAS 2023, Terlihat Lebih Sporty dan Simpel

Daihatsu Sampai Telepon Pemilik Xenia dan Rocky yang Kena Recall, Apa Bahayanya?

Pemilik Toyota Avanza dan Raize Juga Dipanggil ke Bengkel untuk Atasi Masalah Airbag

Panggilan Untuk Pemilik Daihatsu Rocky dan Xenia Agar Segera ke Bengkel, Recall Airbag

Honda WR-V Transmisi Manual Meluncur, Harganya Lebih Murah

Honda WR-V Buatan Indonesia Mulai Dijual ke Thailand

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
