Mau Mudik Lebih Awal? Pemprov Jateng Punya Cara Antisipasi Ini
Ia menambahkan, pihaknya coba antisipasi dengan kita melakukan posko mobile, bekerja sama dengan instansi terkait, dari kabupaten dan kota, TNI/Polri. Harapannya, sebelum masa pelarangan sudah ada pembatasan pergerakan orang yang masuk ke Jawa Tengah.
Skenario kedua, lanjutnya, terkait orang-orang yang sudah terlanjur mudik dengan berbagai cara dan sudah sampai di kampung halaman, maka dilakukan optimalisasi PPKM mikro. "Ada gerakan Jogo Tonggo, optimalisasinya di situ terkait penanganan terhadap orang yang terlanjur mudik dan sudah sampai ke kampung halaman,” tambahnya.
Sedangkan skenario ketiga, kata Henggar, adalah operasi pada saat pelarangan. "Nanti titik-titiknya ditentukan oleh kepolisian, mengingat hal itu merupakan bentuk sinergi antar berbagai pihak, sinergi di lapangan,” pungkasnya.
Baca juga: Pemudik Pakai Travel Gelap, Sampai ke Lubang Tikus Akan Ditindak

Mobil yang Kena Tilang Ganjil Genap saat Mudik Bertambah, Siap-siap Bayar

6 Hal Penting yang Wajib Didapatkan Motor Setelah Digunakan Mudik

Ribuan Mobil Listrik Mudik, PLN 'Nyaur' Pengisian Daya di SPKLU Melonjak

7 Hal Penting yang Perlu Dilakukan Pemilik Mobil Setelah Mudik Lebaran

Ribuan Surat Tilang Dikirim ke Rumah Pemilik Mobil yang Melanggar Ganjil Genap Mudik

Korlantas Polri Beberkan Jumlah Kecelakaan Mudik Lebaran

Exxonmobil Berangkatkan Ratusan Mekanik Mudik Gratis 2024 Pakai Bus Premium

Waktu Maksimal Mengendarai Motor saat Mudik Lebaran, Jangan Sok Kuat

Mudik Pakai Mobil Pribadi ada 8 Tips Penting yang Perlu Diketahui saat Contraflow

Mudik Pakai Mobil Listrik, Wuling Sediakan 6 Charging Station Gratis

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
